Kaula Muda Harus Tahu! Ini 7 Ciri-ciri Hubungan Toxic yang Perlu Diketahui dan Cara Mengatasinya

- 3 Agustus 2022, 21:29 WIB
Kaula Muda Harus Tahu! Ini 7 Ciri-ciri Hubungan Toxic yang Perlu Diketahui dan Cara Mengatasinya
Kaula Muda Harus Tahu! Ini 7 Ciri-ciri Hubungan Toxic yang Perlu Diketahui dan Cara Mengatasinya /Pixabay

Baca Juga: Robert Alberts Rancang Program Latihan Khusus untuk Persib Bandung Guna Hadapi Borneo FC, Seperti Apa?

Juga mengasingkan anda dari orang lain dan bahkan ingin memiliki akses terhadap hal-hal pribadi anda.

4. Sering berbohong

Ketika pasangan berbohong, itu berarti tanda bahwa mereka tidak menghormati anda sebagai pasangan.

Padahal, anda sebagai pasangan mereka tentunya sangat pantas untuk mendapatkan kejujuran dan perhatian.

Menurut seorang pakar, berbohong pada pasangan hanya menunjukan kesetiaan anda kepada diri sendiri bukan untuk hubungan itu sendiri.

Baca Juga: Ayo Tebak! Enam Pemain Persib Bandung Ini Tampil Penuh di Dua Laga Liga 1 2022-2023

5. Selalu menerima dan mengabaikan diri sendiri

Memang memberi perhatian pada pasangan adalah satu hal baik, tetapi tidak jika harus mengabaikan diri sendiri.

Beberapa orang mungkin akan memaksakan untuk mengatakan ‘ya’ agar pasangan mereka Bahagia.

Halaman:

Editor: Ilham Maulana

Sumber: Insider


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah