6 Penyebab Kram dan Nyeri Setelah Melakukan Hubungan Intim pada Suami Istri, Begini Penjelasan Ahli

- 2 Agustus 2022, 10:49 WIB
Ilustrasi alami kram perut tidak normal saat haid, kenali ciri-cirinya
Ilustrasi alami kram perut tidak normal saat haid, kenali ciri-cirinya /pexels/andrea piacquadio

Biasanya rasa nyeri atau kram akan hilang setelah beberapa detik hingga menit.

2. Orgasme

Baca Juga: 7 Tips Merangsang Istri agar Semakin Bergairah Melakukan Hubungan Intim Sudah Teruji Para Ahli

Orgasme juga bisa menyebabkan kram setelah melakukan hubungan intim. 

Orgasme melibatkan kontraksi yang tidak disengaja dari otot-otot di panggul dan dasar panggul.

Jika otot-otot ini terus berkontraksi secara intens, mereka dapat menyebabkan kram sesaat setelah selesai bercinta.

Baca Juga: Simak! Benarkah Berjemur Bisa Membantu Menurunkan Berat Badan? Ini Faktanya

3. Masalah usus

Penyebab kram setelah melakukan hubungan intim juga dikarenakan adanya masalah pada sistem pencernaan yaitu usus.

Sembelit dan gas adalah dua penyebab umum sakit perut setelah bercinta

Halaman:

Editor: Siti Nieke Noviyanti

Sumber: Medical News Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah