Wow! Inilah 5 Manfaat Mengkonsumsi Coklat Untuk Otak, Bisa Bikin Pintar

- 5 Maret 2022, 21:12 WIB
Caption foto: Manfaat mengkonsumsi coklat hitam untuk kesehatan, salah satunya mengurangi resiko diabetes/Unsplash
Caption foto: Manfaat mengkonsumsi coklat hitam untuk kesehatan, salah satunya mengurangi resiko diabetes/Unsplash /

JURNAL SOREANG - Ada banyak cara yang bisa dilakukan untuk menjaga kesehatan otak, salah satunya dengan mengonsumsi makanan yang sehat untuk otak, seperti cokelat.

Bukan cuma enak, telah banyak diketahui bahwa mengonsumsi cokelat dapat bermanfaat bagi kesehatan jantung dan pembuluh darah hingga mencegah diabetes.

Dikutip Jurnal Soreang dari laman resmi Hallo Sehat, berikut ini adalah 5 mengkonsumsi coklat untuk otak yang perlu kamu ketahui.

Baca Juga: Catat! Inilah 7 Manfaat Mengkonsumsi Coklat Hitam Untuk Kesehatan, Salah Satunya Mengurangi Resiko Diabetes

1. Meningkatkan fokus, memori, dan kemampuan belajar dan bikin Pintar
Cokelat mengandung senyawa flavonoid, terutama flavanol, yang bersifat antioksidan dan antiinflamasi.

Sifat ini membuat cokelat dapat memperlancar aliran darah ke otak yang secara tidak langsung bisa membantu meningkatkan daya ingat dan fokus.

Selain itu, flavanoid dalam cokelat bisa menembus ke dalam hippocampus, yaitu area otak yang berperan dalam fungsi memori dan pembelajaran.

Baca Juga: Wow! Jerman Jadi Negara Pertama yang Lolos Kualifikasi Piala Dunia 2022, Simak Kisahnya

Bukan cuma flavanoid, kafein dalam cokelat juga membantu menjaga Anda tetap fokus dan berkonsentrasi yang juga penting untuk membantu proses belajar.

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: Hallo Sehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah