Waktu Sangat Terbatas, Sadarilah Berbagai Kenyataan Hidup Sebelum Terlambat

- 15 Februari 2022, 10:07 WIB
 Jangan menyerah hingga harus berani resiko, inilah kenyataan hidup yang harus dihindari hidup yang harus dihindari kata Merry Riana (Pexels/Andrea Piacquadio)
Jangan menyerah hingga harus berani resiko, inilah kenyataan hidup yang harus dihindari hidup yang harus dihindari kata Merry Riana (Pexels/Andrea Piacquadio) /

JURNAL SOREANG - Menjadi orang yang sukses dan berhasil tentunya impian setiap orang, namun hal itu tidak mudah di dapatkan untuk orang-orang yang bermalas-malasan dan yang tidak memaksimalkan waktunya dengan hal berguna.

Ada beberapa kenyataan yang harus kamu pahami sebelum terlambat hingga menyesal.

Kali ini Merry Riana seorang motivator terkenal, milyader muda hingga penulis buku best seller telah memberitahukan beberapa kenyataan hidup yang harus disadari dalam kanal youtubenya,diantaranya : 

Baca Juga: Konflik Rusia dan Ukraina Memanas Memicu Perang Dunia Ketiga Segera Meletus? ini Fakta dan Alasannya

1. Waktu sangat terbatas
Waktu yang diberikan tuhan hanya 24 jam perhari, untuk itu kita harus memaksimalkan dalam penggunaannya, seperti belajar, bermanfaat untuk sekitar, investasi pengetahuan, dan lain lain.

Merry pun mengajak untuk kita terus menentukan tujuan yang kita inginkan yang di selaraskan dengan komitmen. Agar selalu optimis dan tidak mudah menyerah.

2. Berani mengambil Resiko
Dalam mengejar impian, tentunya tidak akan mudah. Jika bertemu dengan kegagalan itu bukanlah alasan untuk menyerah.

Baca Juga: Shalat Tahajud Adalah Istimewa, Ini Tata Cara, Waktu dan Bacaannya dari Ustaz Rifa Anggyana

Beranilah mengambil resiko, lakukanlah sesuatu, jika terus diam juga tidak akan memberikan dampak apapun.

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x