5 Model Celana Jeans dan Perbedaannya

- 4 Oktober 2021, 19:17 WIB
5 Model Celana Jeans dan Perbedaannya
5 Model Celana Jeans dan Perbedaannya /sorabel

2. Skinny jeans

Celana model ini memiliki potongan yang ketat sehingga membentuk lekuk tubuh dari pinggang hingga pergelangan kaki.

Skinny jeans cocok digunakan untuk bentuk tubuh apapun seperti apel, jam pasir, persegi panjang hingga pear.

Biasanya celana jeans model ini terbuat dari bahan yang melar. Bagi yang bertubuh mungil, menggunakan celana skinny jeans bisa memberikan efek badan menjadi lebih jenjang pada kaki

Baca Juga: Awalnya Dianggap Bencana Akibat Kebijakan China, Kini Harga Ethereum Naik Lagi

3. Boyfriend jeans

Dinamakan boyfriend jeans karena pada awalnya celana ini di desain seperti celana untuk pria, memiliki potongan lurus dan lebar di bagian bawahnya.

Agar tetap terlihat stylist, cara mengenakan celana model ini adalah dengan menggulung atau melipat celana di bagian bawah.

Boyfriends jeans cocok digunakan untuk bentuk tubuh apel dan persegi panjang. Dengan tepat memadu pdankan celana boyfriend jeans, total look dari penampilan Anda akan terlihat casual dan sporty.

Baca Juga: Update Klasemen Sementara Liga 1, Persib Bandung dan Persija Jakarta Berdampingan

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah