Tips Parenting : Cara Melatih Anak Agar Selalu Berkata Jujur

21 Juni 2023, 10:21 WIB
Ilustrasi Cara Melatih Anak Agar Jujur /pexels.com/Gustavo Fring

 

 

JURNAL SOREANG - Memiliki keterampilan jujur merupakan aspek penting dalam pembentukan karakter. Kejujuran merupakan nilai yang mendasar dalam hubungan antar individu, memperkenalkannya sejak usia dini akan membantu anak memahami pentingnya kepercayaan pada kehidupan sehari-hari. Salah satu cara melatih kejujuran adalah dengan menepati janji yang Anda ucapkan pada anak.

Dilansir dari laman kemendikbud.go.id, Mengenalkan kejujuran kepada anak sejak usia dini merupakan investasi jangka panjang dalam pembentukan karakter anak. Dengan memberikan contoh yang baik, memberikan penghargaan pada perilaku jujur, dan menjelaskan pentingnya kejujuran, maka anak akan tumbuh menjadi individu yang jujur dan bertanggung jawab.

Orang tua berkontribusi banyak dalam pembentukan karakter anak. Lalu, apa saja yang perlu dilatih agar anak selalu berkata jujur.

Baca Juga: Mengejutkan! Lady Nayoan Ungkap Perselingkuhan Adik Rafi Ahmad, Syahnaz Shadiqa dengan Suaminya

Cara Melatih Anak Agar Selalu Berkata Jujur

 

  1. Menghargai kejujuran anak ketika melakukan kesalahan

  2. Berikan nasehat ketika anak berbohong

  3. Menepati janji yang telah diucapkan

  4. Tidak melabeli anak pembohong ketika anak ketahuan berbohong

Baca Juga: Bikin Merinding! Gunung Kuda di Cirebon Mengalami Longsor, Netizen: Kerukin Terus

Dengan memberikan pujian yang tulus akan memperkuat nilai kejujuran dalam pikiran dan perilaku untuk terus berkata jujur di masa depan. Hal ini dilakukan sebagai bentuk pengakuan atas upaya dan integritas yang mereka tunjukkan.***

 

 

Ikuti terus dan share informasi Anda di media sosial Google News Jurnal SoreangFB Page Jurnal SoreangYouTube Jurnal SoreangInstagram @jurnal.soreang, dan TikTok @jurnalsoreang

 

Editor: Josa Tambunan

Sumber: Kemdikbud instagram @mamahtalks.id

Tags

Terkini

Terpopuler