Merasa Ada 5 Tanda Ini Diteman Kantor Kamu! Waspada Itu Adalah Gejala Iri?

27 Oktober 2022, 07:23 WIB
adalah emosi yang terjadi ketika seseorang tidak memiliki kualitas superior, prestasi, atau kepemilikan dan baik menginginkannya atau berharap bahwa yang lain tidak memilikinya. /Pexels.com/

JURNAL SOREANG- Menurut beberapa sumber, iri merupakan emosi yang terjadi, ketika seseorang tidak memiliki kualitas superior maupun prestasi.

Sementara itu, Aristoteles mendefinisikan iri hati sebagai rasa sakit saat melihat nasib baik orang lain, digerakkan oleh "mereka yang memiliki apa yang seharusnya kita miliki"

Sedangkan menurut Bertrand Russell, bahwa iri hati adalah salah satu penyebab paling kuat dari ketidakbahagiaan.

Baca Juga: Simak! Ramalan Shio Tikus, Kerbau, Harimau Hari ini, Jadikan Logika sebagai Teman untuk Saat Ini  

Fenomena tersebut, biasanya kerap terjadi baik dilingkungan masyarakat, terlebih dilingkungan dunia pekerjaan.

Entah itu untuk sebuah motivasi, atau pun memang iri karena melihat kesuksesan orang lain yang membuat diri seseorang merasa tidak mampu.

Sipat iri, biasanya akan sangat nampak meskipun dilihat dengan kasat mata. Seperti beberapa gejala berikut ini.

Baca Juga: Deretan Bentrok Sasuke Vs Naruto Uzumaki Paling Epik, Siapa Lebih Banyak Menang?

 

1. Suka mencari kesalahan

Pada lingkungan pekerjaan, hal tersebut akan diperlihatkan dengan cara mencari kesalahan.

Mereka yang iri dengan capaian mu, akan mencari-cari kesalahan kamu meskipun itu hal kecil.

Orang tersebut, akan mencoba membuat nama kamu tercemar di depan orang banyak dan atasan mu.

Baca Juga: Ada Orochimaru, Berikut 5 Shinobi yang Paling Ditakuti di Serial Naruto, Simak Rinciannya Dibawah Ini

2. Tanpa perlu alasan

Ciri kedua yang biasanya diperlihatkan teman, atau orang di sekelilingmu iri adalah, tidak perlu alasan.

Biasanya orang seperti itu, tanpa perlu alasan yang jelas untuk tidak menyukai kamu.

Biasanya, hal tersebut dikarenakan kamu memiliki keahlian yang tidak mereka, atau teman kamu miliki.

Baca Juga: Salah Satunya Pernah Juara Piala Dunia, Berikut 5 Pemain Bola Tertua yang Pernah Bermain di Liga Champions

3. Kerap meremehkan

Biasanya, orang yang tidak suka atau iri atas capaian yang diperoleh kamu, mereka kerap meremehkan mu.

Tidak hanya itu, mereka juga akan berpikir, bahwa kamu tidak pantas, atas capaian yang diraih oleh mu sekarang ini.

4. Memiliki dua muka

Ini merupakan hal yang sangat wajib diwaspadai oleh kamu, jika menemukan hal seperti ini.

Baca Juga: Serupa Tapi Tak Sama, Inilah Perbedaan Asam Lambung dan Maag Menurut Penjelasan Dokter, Simak Selengkapnya!

Kondisi ini merupakan hal umum yang sering terjadi, dan sangat nampak terlihat oleh kasat mata sekalipun.

5. Polower

Terakhir, biasanya orang atau teman yang iri atas raihan kamu di tempat kerja, kerap meniru apa yang kamu lakukan.

Baik itu gaya pakaian yang kamu kenakan, maupun hingga barang-barang pribadi milikmu.

Adakah, gejala-gejala tersebut ada disekeliling kamu.***

Editor: Dadan Triatna

Sumber: Instagram

Tags

Terkini

Terpopuler