Benarkah Pria Obesitas atau Gemuk Sering Miliki Masalah Kesuburan? Buat Istri Sulit Hamil saat Hubungan Intim!

8 Agustus 2022, 12:23 WIB
Benarkah Pria Obesitas atau Gemuk Sering Miliki Masalah Kesuburan? Buat Istri Sulit Hamil saat Hubungan Intim! /Pixabay

JURNAL SOREANG - Data mengatakan bahwa pasangan suami-istri yang belum mendapatkan keturunan 40-50 persen disebabkan oleh karena faktor pria.

Apa sih yang menyebabkan gangguan kesuburan ini? jadi pria itu menghasilkan sperma.

Salah satu fakta umum yang banyak orang belum tau yaitu pria dengan berat badan yang tidak ideal obesitas atau kurus akan bermasalah pada kesuburan.

Baca Juga: Antisipasi Kenakalan Remaja Tingkat Pelajar SMA, Kapolresta Bandung Minta Orang Tua dan Sekolah Bersinergi

Berat badan yang berlebihan atau berat badan yang sangat kurus.

Berat badan ini juga akan mempengaruhi kualitas dan kuantitas sperma, dengan berat badan berlebih ini biasanya ada masalah dengan hormon untuk produksi sel sperma.

Disamping itu pria dengan berat badan berlebih dihadapkan dengan masalah kualitas ereksinya.

Baca Juga: Istri Jangan Panik! Apabila Kondom Tersangkut Pada Miss V, Lakukan 3 Cara Ini Untuk Mengatasinya

Sehingga kualitas dan kuantitas spermanya akan terganggu, juga dengan pria dengan berat badan yang sangat kurus.

Jadi usahakan untuk para pria yang pada saat pemeriksaan analisa spermanya didapatkan kualitas dan kuantitas spermanya juga tidak optimal dan tidak bagus untuk membuahi sel telur.

Jadi dengan berat badan ideal kita harapkan sel sperma akan lebih baik, ada juga data yang mengatakan.

Baca Juga: Terkait Kasus Kematian Brigadir J, Irjen Ferdy Sambo Ditempatkan di Mako Brimob

Penelitian mendapatkan hasil bahwa pria dengan berat badan berlebih ini akan mempengaruhi kualitas dan kuantitas sperma.

Karena lemak pada pria yang berat badan lebih atau obesitas ini juga akan menumpuk di daerah Mr P.

Ini akan menyebabkan suhu pada Mr P menjadi tinggi, suhu yang panas suhu yang tinggi ini akan mempengaruhi produksi sperma sehingga kualitas dan kuantitas sperma akan terganggu.

Baca Juga: Bergulat Sejak Usia 10 Tahun, Bintang WWE Toni Storm Kini Tampil Hot Jadi Cover Girl Majalah Dewasa

Jadi untuk anda yang berat badannya berlebihan, sebaiknya berat badan anda menjadi berat badan ideal.

Dan juga buat anda yang berat badannya kurang sebaiknya berat badan dinaikkan hingga mencapai berat badan ideal.

Disamping masalah berat badan ada hal lain juga yang perlu anda perhatikan yaitu pola hidup.

Baca Juga: Manchester United Terlihat Lebih Baik dengan Cristiano Ronaldo meski Kalah dari Brighton, kata Erik ten Hag

Usahakan pola hidup anda sehat mulai dari tidur, tidur yang cukup wajib dilakukan, jangan terlalu sering begadang.

Kemudian anda harus juga cukup olahraga, olahraga yang teratur ini akan meningkatkan sirkulasi darah akan meningkatkan kesehatan.

Hal ini juga akan menurunkan kadar lemak anda dan juga untuk anda yang kurang berat badannya dengan olahraga ini juga akan membuat berat badan anda menjadi ideal.

Baca Juga: Ajukan Diri Sebagai Justice Collaborator ke LPSK, Ini yang Bakal Dilakukan Tersangka Bharada E

Kemudian makanlah makanan yang sehat dan bergizi jangan lupa juga perlu anda perhatikan adalah anda tidak boleh merokok.

Bukan dikurangi atau diturunkan konsumsi rokok, jadi tidak boleh sama sekali merokok, termasuk perokok aktif maupun perokok pasif.

Karena banyak sekali data pengujian mendapatkan hasil pria-pria yang merokok atau terpapar asap rokok akan menurun. Kemudian juga sebaiknya kurangi kopi atau tidak mengkonsumsi kopi dan juga tidak mengkonsumsi alkohol.

Baca Juga: Bukan Mistis! Penyebab Gancet saat Hubungan Intim, Mr P yang Terjebak di Dalam Miss V, Ini Penjelasan Medisnya

Jadi pola hidup ini perlu anda terapkan untuk mendapatkan kualitas dan kuantitas sperma yang baik.

Anda sebagai pria juga harus berperan aktif untuk menjaga berat badan menjadi ideal.

Agar supaya kualitas sperma anda baik, tidak hanya pasangan anda saja tidak, menjaga berat badan ideal mengatur pola hidupnya kemudian menjaga olahraga dan lain lain supaya sel telurnya dan rahim menjadi tetap baik.

Baca Juga: Suami Ingin Mr Happy Tetap Greng Selama Hubungan Intim Pasutri? Coba 6 Trik Ini

Jadi anda pria pun juga harus berperan aktif khususnya pria yang obesitas agar kesuburan sperma tetap terjaga.***

Editor: Agung Prasetya

Sumber: Youtube

Tags

Terkini

Terpopuler