Pandemi Covid-19 Berdampak di Sektor Ekonomi, Menkeu: Kondisinya Sekarang Perlahan Pulih

- 24 Maret 2021, 19:01 WIB
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati yang menyatakan bkondisi ekonomi berangsur pulih.
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati yang menyatakan bkondisi ekonomi berangsur pulih. /Indonesia/ANTARA/Hafidz Mubarak

Akselerasi dari program vaksinasi di Indonesia yang saat ini kian digencarkan, juga diharapkan mampu mendorong lebih lanjut dalam hal upaya pemulihan ekonomi.

Baca Juga: Sri Mulyani Tegaskan Tidak Ada Pungutan Pajak Pulsa/Kartu Perdana, Voucher, dan Token

Baca Juga: Pimpin Upacara Peringatan Satpol PP, Damkar, dan Satlinmas, Wabup Sumedang Sampaikan Amanat Mendagri

“Program vaksin yang akan terus diakselerasi, terutama dengan seiring meningkatnya suplai vaksin, diharapkan akan memberikan momentum pemulihan dan juga menciptakan kepercayaan diri yang lebih baik kepada seluruh segmen ekonomi kita,” ucap Sri Mulyani.

Pemerintah kini berupaya untuk terus menjaga momentum pemulihan ekonomi nasional melalui penguatan peran kebijakan fiskal dan APBN.

Selain itu, pemerintah juga melanjutkan stimulus fiskal untuk mendukung pemulihan ekonomi dan melakukan reformasi struktural, dengan tujuan menjaga optimisme dan harapan bagi pemulihan kesehatan dan ekonomi masyarakat.

Baca Juga: Viral Video Penganiayaan Terhadap Kucing, Pelaku Minta Maaf: Saya Terluka dan Dapat 4 Jahitan

Baca Juga: Unisba Adakan Pengabdian Masyarakat untuk Meningkatkan Literasi Keagamaan

“APBN selama ini masih menjadi instrumen yang luar biasa penting dan bekerja luar biasa keras untuk melindungi rakyat. APBN ini perannya krusial untuk menangani dan menanggulangi COVID-19, dan untuk memulihkan ekonomi, tutup Menkeu.***

Halaman:

Editor: Sarnapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah