Gelar Expo dan Budaya di Nagreg Bandung, Agus Firman: UMKM Jangan Jago Kandang, Ini Maksudnya

- 19 September 2022, 21:03 WIB
Staf Ahli Bupati Bidang Pembangunan dan Ekonomi, Agus Firman Zaini berharap UMKM asal Kecamatan Nagreg jangan sampai jago kandang dan harus bisa memasarkan ke luar daerah.
Staf Ahli Bupati Bidang Pembangunan dan Ekonomi, Agus Firman Zaini berharap UMKM asal Kecamatan Nagreg jangan sampai jago kandang dan harus bisa memasarkan ke luar daerah. /Jurnal Soreang /Dok. Diskominfo Kabupaten Bandung

Agus menilai, Nagreg belum ada wisata unggulan. Lapangan bola Nagreg Kendan maupun lapangan Desa Nagreg bisa dijadikan tempat wisata, bergantung bagaimana cara mengemasnya.

Baca Juga: Gak Habis Pikir! 5 Tradisi Malam Pertama di Dunia, Salah Satunya Hubungan Intim Dengan Tante Pengantin Wanita

"Ciptakan tempat wisata yang baru di Nagreg. Sebab, UMKM akan beriringan dengan tempat wisata," ungkapnya.

Dengan digelarnya kegiatan ini, pihaknya juga berharap dengan adanya Expo UMKM ini banyak bermunculan kuliner yang khas, yang berasal dari desanya masing-masing.

Baca Juga: Gak Habis Pikir! 5 Tradisi Malam Pertama di Dunia, Salah Satunya Hubungan Intim Dengan Tante Pengantin Wanita

"Ini bagian dari menggali potensi yang ada di Kecamatan Nagreg. Yang kira-kira bisa bersaing di pasaran, adalah tugas kita untuk melakukan pembinaan dalam meningkatkan ekonomi masyarakat," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Yusup Supriatna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah