Jemput Bola, Polsek Ciparay Polresta Bandung Gelar Vaksinasi Terhadap Ratusan Lansia

- 18 Maret 2022, 19:41 WIB
Kapolsek Ciparay, AKP Asep Dedi membantu warga yang divaksin di Griya Lansia, Desa Pakutandang, Kecamatan Ciparay, Kabupaten Bandung, Jumat 18 Maret 2022
Kapolsek Ciparay, AKP Asep Dedi membantu warga yang divaksin di Griya Lansia, Desa Pakutandang, Kecamatan Ciparay, Kabupaten Bandung, Jumat 18 Maret 2022 /Jurnal Soreang /Yusup Supriatna

Selain itu, Anggota Polsek Ciparay dan Bhabinkamtibmas turut membantu terlaksananya kegiatan vaksinasi lansia ini.

Baca Juga: Segera! Play-off Piala Dunia 2022 Qatar, Mancini Gak Mau Lawan Portugal, Knapa?

Sebagai informasi, lansia yang divaksin di Griya Lansia Dinsos Provinsi Jabar tersebut terdiri dari beberapa kategori.

"Ada lansia mandiri, lansia semi mandiri, dan lansia bedrest," terang Kapolsek.

Lansia mandiri, jelasnya, adalah yang masih aktif dan masih dipantau oleh keluarganya.

Baca Juga: Segera! Play-off Piala Dunia 2022 Qatar, Mancini Gak Mau Lawan Portugal, Knapa?

Sedangkan lansia semi mandiri adalah lansia yang terlantar dan ditemukan di jalanan namun kondisinya masih normal.

"Lansia bedrest yang mendapat perawatan khusus dan sudah tidak aktif," sambung Kapolsek.

Baca Juga: 'Raja Blunder' Harry Maguire Tetap Masuk Skuad Timnas Inggris Jelang Piala Dunia 2022, Ini Kata Sang Pelatih

Kapolsek mengklaim bahwa selama kegiatan vaksinasi lansia berlangsung, situasi dinilai aman dan kondusif. ***

Halaman:

Editor: Yusup Supriatna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x