Inilah 5 Hal Unik Diajang MPL ID Season 8, No 4 Paling Unik. Penasaran? Simak Ulasannya

- 27 Oktober 2021, 19:11 WIB
Inilah 5 Hal Unik Diajang MPL ID Season 8, No 4 Paling Unik. Penasaran? Simak Ulasannya
Inilah 5 Hal Unik Diajang MPL ID Season 8, No 4 Paling Unik. Penasaran? Simak Ulasannya /Dadan Triatna/tangkap layar youtube Hype Gaming Indonesia

JURNAL SOREANG - Even gelaran MPL ID Season 8 sudah usai, namun banyak hal-hal unik dalam pelaksanaannya. Apa saja? simak ulasannya.

Beberapa hari yang lalu tepatnya Minggu, 24 Oktober 2021 ajang MPL ID Season 8 sudah resmi ditutup, dan berakhir dengan kemenangan Tim ONIC Esports sebagai juara.

Asal tahu saja, bahwa ajang MPL ID Season 8 ini dilaksanakan kurang lebih selama tiga bulan, tentunya selama perhelatan tersebut banyak kejadian yang unik-unik, apalagi babak Playoff dilakukan secara offline.

Baca Juga: Federico Valverde Akan Tetap Di Real Madrid Meski Di Minati Chelsea

Daripada penasaran, langsung saja simak apa saja hal unik tersebut

1. Ajang MPL Digelar di Luar Jawa

Faktanya memang benar, bahwa selama perhelatan MPL Indonesia mulai dari Season 1 sampai 7, semua pelaksanaannya dilakukan di pulau jawa, baru sekarang di MPL Indonesia dilaksanakan diluar jawa, yakni Pulau Bali.

2. Ada META Peci

Ide tersebut, digagas oleh pelatih dari Tim ONIC Esports dan, berhasil menarik perhatian penonton.

Baca Juga: Imsak Puasa Kamis dan Jadwal Shalat untuk Semarang dan Sekitarnya, Kamis 28 Oktober 2021

Hal tersebut, diikuti oleh pemain dari Tim EVOS Legends, yakni Clover dan yang lebih unik, yakni kedua pemain yang menggenakan Peci tersebut masuk pada posisi TOP 3 Playoff MPLD ID S8.

3. Tehnik META2 Restribution

META2 Restribution digunakan ONIC guna melawan RRQ Hosni pada saat memperebutkan slot ke babak final, sayang hal tersebut gagal, serta tidak menambah nilai.

Hal tersebut, ternyata digunakan oleh Tim EVOS Legends saat melawan ONIC, namun berakhir sama.

Baca Juga: Imsak Puasa Kamis dan Jadwal Shalat untuk Pekan Baru dan Sekitarnya, Kamis 28 Oktober 2021

4. Selebrasi Sayonara Alter Ego

Selebrasi yang dilakukan Celiboy dan para pemain Alter Ego, setelah berhasil balas dendam kepada tim yang memecahkan win streak mereka di regular season.

Menyayikan lagu Sayonara sambil melambaikan tangan keatas tanda, Bigetron Alpha harus pulang duluan di hari pertama pada babak playoff.

5. Kembalinya Kornet Emas

Kembalinya kornet emas setelah lama tidak muncul, ahirnya kembali untuk membawakan match toyal derby di babal grand final MPL ID Season 8.

Baca Juga: Jika Masyarakat Ingin Pakai Plat RFS, Ini Aturan yang Harus Dipatuhi

Namun apa yang terjadi, ternyata kornet emas tidak muncul sama sekali, namun dia muncul pada saat dua tim Raja berlaga. Kejutan.***

Editor: Rustandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x