Rahasia Anak Cerdas: Ini 3 Cara Sederhana Melatih Anak Menulis, Coba ya Bun

- 7 Februari 2022, 13:24 WIB
Rahasia Anak Cerdas: Ini 3 Cara Sederhana Melatih Anak Menulis, Coba ya Bun
Rahasia Anak Cerdas: Ini 3 Cara Sederhana Melatih Anak Menulis, Coba ya Bun /Pixabay/Alicja

Hal ini dapat dilakukan dengan cara memastikan bahwa ibu jari dan telunjuk anak tidak saling menumpuk dan sudah membentuk "o".

Sementara itu, pensil bersandar di jari ketiga atau jari keempat. Selain posisi jari yang tepat, pergelangan tangan anak pun harus rileks.

Baca Juga: Rahasia Anak Cerdas: Anak Sangat Tertarik dengan Komputer! Orangtua Perlu Arahkan ke Hal Ini

Sebagai awal berlatih menulis, kita bisa memberikan pensil yang pendek kepada anak karena pensil yang pendek lebih mudah digenggam oleh anak karena bisa lebih seimbang daripada pensil yang panjang.

2. Membuat berlatih menulis menjadi kegiatan yang menyenangkan erkadang, latihan yang dilakukan terus-menerus akan dianggap sebagai pemaksaan bagi anak.

Untuk menyiasatinya, kita harus meyakinkan pada anak bahwa berlatih menulis merupakan kegiatan yang menyenangkan.

Baca Juga: Rahasia Anak cerdas: Anak Suka Melakukan Eksperimen! Begini Langkah Tepat agar Buah Hati Jadi Cerdas

Kita bisa meminta anak untuk menuliskan nama lengkapnya, saudaranya, atau kata-kata yang menarik dan akrab untuk anak.

Selain itu, kita juga bisa mengajak anak menggunakan pensil, krayon, atau spidol warna-warni dalam berlatih menulis agar anak tidak bosan.

3. Mengajarkan urutan menulis yang benar Untuk bisa menulis dengan benar, anak-anak pun harus mengetahui bagaimana urut-urutannya.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Buku 75 Rahasia kecerdasan Anak.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah