Gak Cuma Camping, Ini 10 Referensi Aktivitas Liburan Natal dan Tahun Baru di Ranca Upas Kabupaten Bandung

- 23 Desember 2023, 16:58 WIB
Gak Cuma Camping, Ini 10 Referensi Aktivitas Liburan Natal dan Tahun Baru di Ranca Upas Kabupaten Bandung/ YouTube RDay Channel
Gak Cuma Camping, Ini 10 Referensi Aktivitas Liburan Natal dan Tahun Baru di Ranca Upas Kabupaten Bandung/ YouTube RDay Channel /

JURNAL SOREANG - Ranca Upas adalah salah satu wilayah yang terletak di Kecamatan Ciwidey Kabupaten Bandung.

Ranca Upas termasuk destinasi wisata di Kabupaten Bandung yang banyak dikunjungi para wisatawan.

Bagaimana tidak, pesona alam Ranca Upas Ciwidey Kabupaten Bandung ini sangat indah.

Baca Juga: Belum Banyak yang Tau! Ini Wisata Air Terjun Hidden Gem di Kabupaten Bandung, HTM-nya Cuma Rp20 Ribu

Jika mendengar Ranca Upas biasanya langsung terbesit dengan kata camping atau berkemah.

Ranca Upas sering dipilih menjadi spot camping bagi pengunjung.

Tapi tahukah Anda bahwa tidak hanya camping saja lho, ada banyak aktivitas yang dapat dilakukan di Ranca Upas ini.

Baca Juga: Dapat 2 View, Puncak Cae Kabupaten Bandung Suguhkan Citylight dan Kawah Darajat Pas, Liburan Mau ke Sini?

Nah, bagi Anda yang merencanakan liburan ke Ranca Upas Kabupaten Bandung, inilah 10 referensi aktivitas yang dapat dilakukan selama masa libur Natal dan Tahun Baru.

1. Camping

2. Trekking di hutan

Baca Juga: RAMALAN CINTA ZODIAK 24 Desember 2023! Virgo, Cancer, dan Leo Lakukan Percakapan yang Mendalam

3. ATV

4. Berkuda

5. Paint Bal

Baca Juga: RAMALAN CINTA ZODIAK 24 Desember 2023! Capricorn, Aquarius, dan Pisces Bertindaklah Dalam Batasan

6. Memanah

7. Berendam air panas

8. Penangkaran rusa

Baca Juga: RAMALAN CINTA ZODIAK 24 Desember 2023! Libra, Scorpio, dan Sagitarius Cinta dan Romansa Mulai Berubah

9. Petik buah stroberi

10. Belanja

Banyak aktivitas yang bisa dilakukan, jadi dijamin berlibur ke Ranca Upas Kabupaten Bandung tidak akan pernah bosan.***

Editor: Kinanti Putri Rudiana

Sumber: Perhutani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x