Jangan Salah! Ini 9 Jenis Penginapan yang Wajib Dipahami Beserta Perbedaannya, Apa Saja? Berikut Lengkapnya

- 27 Juni 2023, 11:34 WIB
Ilustrasi jenis-jenis penginapan
Ilustrasi jenis-jenis penginapan /sulut.jadesta.com

JURNAL SOREANG - Perlu diketahui, ternyata ada banyak jenis penginapan yang tersedia dan bukan hanya hotel saja.

Mungkin beberapa di antara kalian masih sulit untuk membedakan beberapa jenis penginapan yang ada.

Dalam tulisan kali ini, akan dihadirkan penjelasan mengenai berbagai jenis penginapan seperti hotel, motel, dan yang lainnya.

Baca Juga: 10 Top Restoran Paling Legendaris di Dunia versi Taste Atlas Terbaru 2023, Nomor 3 Ada di Indonesia Lho!

Dilansir Jurnal Soreang dari akun Instagram milik @kemenparekraf.ri, berikut penjelasannya.

1. Hotel

Hotel adalah bangunan dengan kamar banyak yang disewakan untuk tempat menginap, makan, dan memperoleh pelayanan.

2. Boutique Hotel

Boutique hotel hampir sama dengan hotel, tetapi perbedaannya terletak pada bangunan yang lebih mewah dan jumlah kamar yang lebih eksklusif.

Halaman:

Editor: Ilham Maulana

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah