Rekomendasi Tempat Wisata di Bandung yang Lagi Hits dan Populer, Bisa untuk Isi Liburan Bareng Keluarga

- 2 Juni 2023, 20:51 WIB
Ilustrasi The Great Asia Afrika Lembang yang bisa jadi wisata favorit keluarga
Ilustrasi The Great Asia Afrika Lembang yang bisa jadi wisata favorit keluarga /Arif Hidayah

Baca Juga: Lawang Sewu, Wajib Dikunjungi Penyuka Wisata Sejarah

Untuk tiket masuk, kamu cukup membayar Rp20.000 pada saat weekdays, sedangkan untuk weekend kalian cukup membayar Rp25.000 saja.
Alamat : Jl. Lembah Pakar Timur 2 No.7, Ciburial, Kec. Cimenyan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat 40198

2. LEMBANG WONDERLAND: Sama seperti namanya, Lembang Wonderland merupakan kawasan yang mirip dengan negeri dongeng. Berwarna – warni, yang di dunia nyata seolah mustahil, akan terwujud di sini.

Seperti es krim raksasa, negeri salju, hingga jembatan dari permen. Meskipun tidak dapat dimakan, namun dapat menjadi spot foto indah yang instagramable.

Lembang Wonderland Harga Tiket Masuk : Rp35.000-Rp80.000. Jam Buka : 10.00 - 20.00 WIB. Nomor Telepon : 0813 8888 0168. Alamat / Lokasi : Jl. Raya Lembang No.177, Jayagiri, Lembang, Bandung Barat, Jawa Barat, Indonesia, 40391.

 


3. FARM HOUSE: Farmhouse Lembang adalah salah satu tempat rekreasi terkenal di Lembang yang menawarkan berbagai aktivitas mulai dari berinteraksi dengan hewan lebih dekat dan spot-spot foto keren. Tempat wisata keluarga yang all in: replika bangunan dan spot wisata terkenal.

Farm House Susu Lembang Harga Tiket Masuk : Rp35.000. Jam Buka : 09.00-18.00 WIB. Nomor Telepon : 022-82782400. Alamat / Lokasi : Jl. Raya Lembang No.108, Gudangkahuripan,, Lembang, Bandung Barat, Jawa Barat, Indonesia, 40391.


4. D’CASTELLO: De Castello Subang merupakan salah satu tempat wisata yang berada di Subang, Jawa Barat. Memiliki ragam wahana menarik dan spot foto instagramable. Sejak dibuka untuk pengunjung.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x