Cek Fakta! Destinasi Wisata Angker di Semarang, Gunung Ungaran Konon Banyak Penampakan

- 1 Desember 2021, 17:06 WIB
Destinasi Wisata Angker di Semarang, Salah Satunya Gunung Ungaran yang Banyak Penampakan
Destinasi Wisata Angker di Semarang, Salah Satunya Gunung Ungaran yang Banyak Penampakan /Yoga mulyana /tangkap layar Instagram @achmadkhasanudin

JURNAL SOREANG - Dikenal dengan wisata sejarahnya, Semarang jadi salah satu destinasi favorit di Jawa Tengah. Beberapa destinasi wisata yang bisa dikunjungi antara lain berupa pegunungan, gedung bersejarah, hingga danau.

Di balik eksotismenya, tempat-tempat wisata di Semarang tersebut memiliki cerita unik dan mistis tersendiri.

Dikutip Jurnal Soreang dari berbagai sumber, berikut adalah tempat angker di Semarang.

Baca Juga: Jadwal Shalat dan puasa Kamis untuk Banten dan Sekitarnya, Kamis 2 Desember 2021

1. Lawang Sewu

Lawang Sewu dikenal sebagai salah satu tempat wisata yang menarik untuk dikunjungi saat datang ke Semarang.

Tempat yang satu ini juga menawarkan berbagai spot menarik. Tempat wisata yang satu ini juga dikenal sebagai salah satu tempat angker di Semarang.

Ada cukup banyak cerita yang beredar mengenai angkernya wisata Lawang Sewu.

Konon katanya, banyak pengunjung yang mengaku pernah melihat berbagai penampakan seperti genderuwo, kuntilanak, tentara Belanda hingga sosok perempuan Belanda.

Baca Juga: Cek Fakta! Berani Coba, Tempat Angker di Semarang, Rawa Pening yang Konon Didiami Naga Biru

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x