Road To World Cup: Sejarah Stadion Sriwedari, Stadion Pertama Buatan Orang Indonesia

- 16 Maret 2023, 16:15 WIB
ejarah Stadion Sriwedari, Stadion Pertama Buatan Orang Indonesia
ejarah Stadion Sriwedari, Stadion Pertama Buatan Orang Indonesia /cagarbudaya.kemdikbud.go.id/

 

JURNAL SOREANG - Stadion Sriwedari terpilih menjadi venue tempat latihan para peserta FIFA U20 World Cup 2023 stadion ini sarat akan sejarah. Dimana dulu stadion ini menjadi tempat terselenggaranya Pekan Olahraga Nasional (PON) yang pertama.

Berikut ini sejarah Stadion Sriwedari mulai dari jadi lokasi PON I hingga kini jadi venue latihan Piala Dunia U-20 2023.

Sejarah Stadion Sriwedari

Baca Juga: Ramadhan 2023, Renungkan 5 Kutipan Motivasi Islami ini Agar Tidak Cepat Menyerah dan Mendapat Berkah

Stadion Sriwedari merupakan stadion tertua dalam sejarah Indonesia yang menjadi tempat berlangsungnya PON 1 pada 9 September 1948 silam. Saat ini tempat tersebut termasuk sebagai cagar budaya dan menjadi monumen PON I.

Dilansir dari Direktori Pariwisata, Stadion Sriwedari dibangun pada tahun 1932. Kala itu Sri Susuhunan Pakubuwana X dari Keraton Surakarta berinisiatif untuk membangun sebuah stadion untuk kegiatan olahraga kerabat Keraton dan kalangan pribumi.

Stadion Sriwedari merupakan stadion pertama yang dibangun oleh bangsa Indonesia, yang kala itu stadion lain dibangun Belanda. Sejumlah atlet sepak bola pribumi saat itu hanya boleh bermain di alun-alun kidul dan tanpa mengenakan alas kaki.

Baca Juga: Lagu Komang Curi Perhatian Publik, Begini Pesan Raim Laode pada Re-Uploader, Berikut Penjelasannya

Halaman:

Editor: Josa Tambunan

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x