Lagu Komang Curi Perhatian Publik, Begini Pesan Raim Laode pada Re-Uploader, Berikut Penjelasannya

- 16 Maret 2023, 14:22 WIB
Raim Laode, penyanyi yang namanya semakin dikenal berkat lagu ciptaanya yang berjudul Komang, viral dan disukai publik.
Raim Laode, penyanyi yang namanya semakin dikenal berkat lagu ciptaanya yang berjudul Komang, viral dan disukai publik. /Instagram @raimlaode

JURNAL SOREANG - Raim Laode, penyanyi yang namanya semakin dikenal berkat lagu ciptaanya yang berjudul Komang, viral dan disukai publik.

Memiliki pesan tersendiri usai lagunya diputar dimana-mana, Pemuda kelahiran 28 tahun lalu yang juga aktif sebagai Stand-up comedian.

memandang disukainya lagu berjudul Komang bukan sebuah kesuksesan, namun keberhasilan dalam memberikan pesan.

Baca Juga: Pemkot Bandung Rilis Logo Peringatan 77 Tahun Peristiwa BLA, Apa Filosofinya? Berikut Penjelasannya

Karena menurut Raim, dirinya baru saja memulai dan belum berada diatas. Adapun ketenaran yang didapat hari ini berkat lagu Komang, dikatakan Raim sebagai hasil dari konsistensi.

Bijaksananya Raim menilai bahwa saat ini Tuhan sedang ingin dirinya dilihat orang.

Menyikapi lagu Komang yang saat ini banyak diberitakan, Raim memiliki pandangan dan pesan tersendiri.

Bahwa tidak dipungkiri, banyak sekali orang-orang yang mengunggah ulang lagunya kedalam media sosial milik mereka, untuk mendapatkan View. Hal itu tidak dapat dicegah karena sudah banyak dilakukan.

Baca Juga: Viral! Terungkap, Tukang Becak di Jogja tidak tau penumpangnya Ternyata Putri Sultan Jogyakarta

Pesan Raim, "Re-uploader tidak bisa kita bendung, akan ada terus sampai akhir jaman. Cuman yang bisa kita lakukan adalah mengedukasi pendengar kita supaya mereka streaming di tempat yang semestinya.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x