4 Pemain Bintang Eropa yang Ternyata Pernah Diorbitkan Luis Milla Pelatih Baru Persib, No 3 Andalan Liverpool!

- 25 Agustus 2022, 10:04 WIB
4 Pemain Bintang Eropa yang Ternyata Pernah Diorbitkan Luis Milla Pelatih Baru Persib, No 3 Andalan Liverpool!
4 Pemain Bintang Eropa yang Ternyata Pernah Diorbitkan Luis Milla Pelatih Baru Persib, No 3 Andalan Liverpool! /Cerita Bola Toplist

JURNAL SOREANG - Persib Bandung baru saja menunjuk Luis Milla sebagai pelatih baru mereka untuk menggantikan posisi Robert Alberts yang mengundurkan diri dari kursi kepelatihan.

Nama Luis Milla memang tidak asing lagi bagi pecinta sepakbola tanah air, pasalnya pria asal Spanyol itu pernah menangani Timnas Indonesia di tahun 2017.

Sebelum melatih Persib mantan pemain Barcelona dan Real Madrid itu juga pernah melatih Timnas Spanyol hingga Real Zaragoza.

Baca Juga: 5 Fakta Unik Miss V yang Belum Banyak Diketahui, Suami Wajib Kenali Sebelum Melakukan Hubungan Intim

Maka tak heran jika Luis Milla memiliki pengalaman dalam melatih pemain-pemain Spanyol menjadi pesepakbola top Eropa.

Dan berikut adalah daftar pemain top Eropa yang ternyata hasil dari didikan Luis Milla

1. Juan Mata

Juan Mata Garcia namanya melambung saat berkarir di Liga Premier Inggris bersama Chelsea.

Baca Juga: Ide Menu Makan Siang: Resep Tumis Ampela Ayam Bawang Pedas Mudah dan Praktis

Namun saat masih berusia muda mata pernah mendapatkan panggilan untuk memperkuat Timnas Spanyol usia 21 asuhan Luis Milla.

Polesan Luis Milla telah memberi dampak langsung kepada Juan Mata, sang pemain mampu mengepakkan sayap karir sepakbolanya lebih lebar lagi dengan membela banyak klub elit Eropa.

Sepanjang karirnya mata telah meraih berbagai gelar seperti Liga Champions Eropa, UEFA Europa League hingga Piala Dunia antarklub.

Baca Juga: Liga Eropa : Sports Mole Prediksi Fenerbahce Menang 2-0 Atas Austria Wina

2. Ander Herrera

Selain Juan Mata Ander Herrera juga pernah dilatih oleh tangan dingin Luis Milla saat dia membela Timnas Spanyol usia 21 di Piala Eropa usia 21 tahun 2011.

Mantan pemain Manchester United itu pun mampu mengembangkan potensinya dan terus menjadi andalan klub-klub Eropa.

Selain MU, Herrera juga pernah bermain untuk Real Zaragoza, Athletic Bilbao hingga kini sebagian dari PSG.

Baca Juga: Masih Percaya Buah Dada Gatal Menandakan Suami Kangen? Ternyata Hal Inilah Penyebabnya

3. Cesar Azpilicueta

Kapten The Blues Chelsea Cesar Azpilicueta ternyata juga pernah merasakan dilatih oleh Luis Milla.

Momen itu terjadi saat Azpilicueta memperkuat Timnas Spanyol usia 21.

Ia ditempatkan oleh Luis Milla menjadi bek kanan kala membela Timnas Spanyol usia 21 pada Piala Eropa usia 21 2011.

Baca Juga: Derby Papua Tersaji di Liga 2! Trio Bumi Cenderawasi Persipura, Persewar dan PSBS Siap Berebut 2 Tiket 6 Besar

Kini pemain 32 tahun itu pun telah menjelma sebagai sosok penting di skuad The Blues dan telah memenangkan banyak gelar bergengsi.

3. Thiago Alcantara 

Gelandang kreatif Liverpool Thiago Alcantara juga pernah dilatih oleh pelatih Persib Bandung Luis Milla di Timnas Spanyol usia 21.

Mantan pemain Bayern Munchen itu menjadi andalan Mia di Lini Tengah Timnas Spanyol saat berlaga di Piala Eropa usia 21 2011.

Baca Juga: Amankah Penggunaan Parfum pada Miss V? Dokter Silvia Utomo Ungkap Fakta Ilmiah Organ Intim

Berkat tangan dingin Luis Mia Thiago Alcantara semakin meningkatkan kualitas permainannya hingga dilirik oleh klub-klub elite Eropa.

Ia pernah membela Barcelona, Bayern Muenchen dan kini menjadi anak asuh Jurgen klopp di Liverpool.

4. David de Gea

Sama seperti pemain-pemain hebat lainnya, David de Gea juga pernah dilatih Luis Milla saat masih memperkuat Timnas Spanyol usia 21.

Baca Juga: 2 Faktor Penyebab Utama Miss V Wanita Cepat Longgar, Ternyata Bukan karena Terlalu Sering Hubungan Intim!

Kiper utama Manchester United itu juga pernah menjadi andalan Mia di bawah mistar gawang saat berlaga di Piala Eropa usia 21 2011.

Berkat asuhan Luis Milla David de Gea bisa berada di puncak karir dan menjadi pemain top dunia yang kini bermain untuk Manchester United.***

Editor: Agung Prasetya

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah