Update Ranking BWF Ganda Putri Setelah Indonesia Masters 2022, Greysia Polii-Apriyani Bertahan di 10 Besar

- 13 Juni 2022, 13:18 WIB
Update Ranking BWF Ganda Putri Setelah Indonesia Masters 2022, Ini Prediksinya/Sumber foto : Twitter @INABadminton
Update Ranking BWF Ganda Putri Setelah Indonesia Masters 2022, Ini Prediksinya/Sumber foto : Twitter @INABadminton /

JURNAL SOREANG - Indonesia Masters 2022 telah usai. Dalam artikel ini akan diulas update ranking BWF ganda putri.

Diketahui salah satu atlet ganda putri terbaik Indonesia, Greysia Polii telah pensiun dan memutuskan untuk gantung raket dari dunia badminton.

Meski telah pensiun, ia masih tetap berada di 10 besar ranking BWF ganda putri.

Baca Juga: Prediksi UEFA Nations League Prancis vs Kroasia, Jadwal, Kabar Tim, Head to Head dan Susunan Pemain

Tanpa basa-basi berikut update ranking BWF ganda putri, dirangkum dari Twitter Badmintalk:

1. Chen Qingchen/Jia Yifan (China), poin 110466

2. Lee So Hee/Shin Seung Chan (Korea) poin 103680

Baca Juga: Nama-nama Pemain Persebaya yang Dibawa ke Bandung untuk Piala Presiden 2022

3. Kim So Yeong/Kong Hee Yong (Korea) point 103125

Halaman:

Editor: Ghulam Halim Hanifuddin

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x