TRANSFER LIGA 1,Marko Simic ke Persik? Barito Putera Gaet 8 Pemain dari Doni Monim, Joko Ribowo hingga Rafinha

- 26 Mei 2022, 09:22 WIB
Beberapa rumor terbaru dan terhangat saat ini telah mencuat di beberapa klub Liga 1. Dari mukai kepindahan pemain lokal dan ada juga kepindahan pemain asing
Beberapa rumor terbaru dan terhangat saat ini telah mencuat di beberapa klub Liga 1. Dari mukai kepindahan pemain lokal dan ada juga kepindahan pemain asing /Youtube/

Apalagi timnas Filipina akan segera memulai pemusatan latihan untuk persiapan Piala Asia tahun depan.

Baca Juga: Rekap Transfer Barito Putera di Liga 1 2022-2023,Rafinha Resmi CLBK? Ryota Norma dan Gabriel Honorio Menyusul?

2. Barito Putera Amankan 8 Pemain Baru

Bursa transfer Liga 1 2022 masih bergulir delapan pemain resmi kontrak bersama Barito Putera di Banjarmasin.

Pada hari Senin ada tujuh pemain lokal yang didatangkan Barito Putera dan satu pemain asing yang sudah merapat ke latihan Laskar Antasari Banjarmasin.

Ketujuh pemain tersebut adalah Donny Monim mantan pemain Persipura Jayapura, Slamet Budiono mantan pemain Dewa United, Joko Ribowo mantan pemain PSIS Semarang.

Baca Juga: Seperti Barito Putera di Liga 1 Indonesia, Everton Lolos Secara Dramatis dari Jerat Degradasi Liga Inggris

Dendi Maulana mantan pemain PSS Sleman, Rendy Saputra mantan pemain Persiraja Banda Aceh, Afdal Yusra mantan pemain Sulut United dan Frank Sokoy mantan pemain asing Persebaya Surabaya.

Sedangkan pemain asing berposisi sayap yang sudah sah menjadi milik Barito Putra di Liga 1 musim lalu Rafael Gomes De Oliviera atau yang lebih akrab dengan Rafinha.

Mereka menandatangani kontrak kerjasama di hadapan CEO Barito Putera Hasnuryadi Sulaiman di rumah on lebih Jalan Kampung Melayu Banjarmasin hari Senin.

Halaman:

Editor: Agung Prasetya

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x