Kisah Ronaldo Kwateh, Pemecah Rekor Pemain Termuda Liga 1 di Madura United, Buat Gigit Jari Sang Mantan Persib

- 22 Mei 2022, 15:28 WIB
Potret Ronaldo Kwateh yang bermain sepakbola sejak usia 4 tahun dsn kini jadi pemain termuda di Liga 1 bersama Madura United
Potret Ronaldo Kwateh yang bermain sepakbola sejak usia 4 tahun dsn kini jadi pemain termuda di Liga 1 bersama Madura United /Youtube 90 menit/

Ronaldo Kwateh telah memainkan
si kulit bundar saat ia masih kanak-kanak bisa dikatakan Ia memiliki darah sepakbola yang mengalir deras kepada dirinya sejak usia belia.

Maklum sang ayah Roberto Kwateh dulunya eks bomber asing yang bermain untuk PSIS Semarang di era 2000an.

Baca Juga: 10 Orang Terkaya di Arab, Salah Satunya Ada Crazy Rich Asal Mesir, Berikut Daftar Lengkapnya

Di masa jayanya Roberto merupakan salah satu penyerang mematikan di kotak penalti lawan.

Dia pun sempat mengukir catatan gol terbanyak bersama klub Mahesa Jenar, secara langsung beberapa dari para pecinta bola kerap membandingkan dirinya dengan sang ayah.

Mengingat posisi bermain keduanya
yang sama tetapi hal itu justru tak pernah sama sekali membuatnya minder.

Baca Juga: Cita-Cita Segera Terwujud? Ridwan Ansori Berkesempatan Gabung di Tim Senior Persib Bandung

Ronaldo Kwateh sendiri bertekad untuk melampaui prestasi yang dulu pernah ayahnya ukir dalam kancah sepakbola tanah air.

Ronaldo sejak kecil juga dikenal sangat akrab dengan ayahnya, ia selalu diajarkan untuk tetap hidup sederhana.

Hal itu terlihat dari isi rumah yang dimilikinya Tak ada satupun barang mewah yang terdapat didalamnya.

Halaman:

Editor: Ade Mamad

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler