Masuk Kedalam Grup Neraka di Piala Dunia 2022, Timnas Jerman Berbeda Dengan Peserta yang Lain

- 2 April 2022, 19:39 WIB
Pemain Timnas Jerman Joshua Kimmich.
Pemain Timnas Jerman Joshua Kimmich. /

JURNAL SOREANG – Drawing Piala Dunia 2022 yang diadakan di Doha, Qatar, sudah berakhir.

Itu tandanya ajang paling bergengsi di dunia sepak bola dunia tersebut sebentar lagi akan berlangsung.

Rencananya Piala Dunia 2022 akan dilangsungkan di Qatar pada 21 November sampai 18 Desember 2022.

Baca Juga: Rekomendasi Makanan Terbaik untuk Buka Puasa Ramadhan, Wajib Dicatat Ya Bunda!

Sudah ada 29 tim yang lolos ke Piala Dunia 2022, dan hanya menyisakan tiga tiket lagi yang akan diperebutkan oleh Antarkonfederasi di babak playoff(2 tiket), serta satu tiket lagi akan diperebutkan Wales, Ukraina dan Skotlandia dari playoff Zona Eropa.

Dari beberapa pembagian grup tersebut, ada tim-tim unggulan yang masuk kedalam grup yang relatif mudah untuk skuad bertabur bintang mereka.

Tetapi hal serupa tidak berlaku untuk Jerman, yang akan bertemu dengan tim unggulan lainnya di fase grup.

Baca Juga: Seri Cerita In the Letter of Human Angel Messenger, Bumi Pasundan Lahir Saat Tuhan Sedang Tersenyum, Bagian 9

Timnas Jerman masuk kedalam grup E yang bnisa disebut sebagai grup neraka, mereka satu tim dengan juara Piala Dunia 2010 yaitu Spanyol.

Der Panzer juga akan bertemu dengan tim tangguh asal Asia, yaitu Jepang yang memiliki kedalaman skuad cukup mumpuni.

Halaman:

Editor: Rivaldi Nurfikri Alghifari

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah