Link Live Streaming Persib Bandung VS Bhayangkara FC, Kebangkitan Klub Sultan

16 Oktober 2021, 08:38 WIB
NIck Kuipers menjalani latihan resmi di Stadion Mochamad Soebroto Magelang, Jumat, 15 Oktober 2021./Jurnal Soreang/persib.co.id/ /

JURNAL SOREANG – Persib Bandung akan kembali bertanding di Liga 1 pada Sabtu, 16 Oktober 2021.

Pertandingan Persib Bandung VS Bhayangkara FC akan disiarkan langsung di Indosiar dan live streaming Vidio.com.

Berikut jadwal lengkap, siaran langsung TV dan live streaming Persib Bandung VS Bhayangkara FC.

Baca Juga: Wow! Banyak Warga Brunei Darussalam Pandai Berbahasa Indonesia, Ini Sebabnya

Sabtu, 16 Oktober 2021.

Kick off: 20.45 WIB

Stadion Moh. Subroto , Magelang

Live Streaming Klik disini Saksikan Persib Bandung VS Bhayangkara FC

Siarang Langsung TV Indosiar

Tanpa Penonton

Baca Juga: Terungkap! Ternyata Warga Brunei Darussalam Suka Nonton Sinetron Indonesia, Ini Faktanya

Berikut 24 pemain yang dipersiapkan Robert Alberts untuk tampil di lima laga seri dua.

Penjaga Gawang: Teja Paku Alam, Muhammad Natshir

Belakang: Victor Igbonefo, Henhen Herdiana, Supardi Nasir, Ardi Idrus, Mario Jardel, Indra Mustafa, Nick Kuipers, Achmad Jufriyanto, Zalnando, Puja Abdillah,

Gelandang: Febri Hariyadi, Frets Butuan, Abdul Aziz, Syafril Lestaluhu, Muhammad Rashid, Marc Klok, Esteban Vizcarra, Dedi Kusnandar, Erwin Ramdani. 

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 16 Oktober 2021, Bak Pahlawan, Ricky Selamatkan Al yang Luka Parah

Penyerang: Geofrey Castilion, Ezra Walian, Wander Luiz.

Kapten Persib Bandung, Supardi mengungkapkan bahwa semua pemain Persib Bandung siap untuk menghadapi pertanding.

"Semua pemain dalam keadaan baik. Insha Allah dan siap untuk bermain besok malam,” ujar Kapten Persib Bandung, Supardi dikutip dari persib.co.id

Ia berharap siapapun yang bermain dapat menjaga kepercayaan pelatih dan menunjukkan performa terbaiknya.

Baca Juga: Bijak! Akhirnya Baim Wong Datangi Rumah Pak Suhud: Pantasan Banyak yang Hujat Saya!

“Mudah-mudahan siapapun yang bermain dan dipercaya oleh pelatih, bisa memberikan determinasi yang bagus," ujar Supardi.***

Editor: Rustandi

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler