Daftar 7 Provinsi dengan Jumlah Kursi DPR RI Paling Banyak di Pemilu 2024,Nomor 1 Jawa Barat?Ada Berapa Kursi?

- 10 Oktober 2023, 17:44 WIB
Ilustrasi Kursi DPR
Ilustrasi Kursi DPR /Pixabay

JURNAL SOREANG - Secara resmi KPU sudah merilis jumlah kursi per Dapil baik untuk pemilihan DPR, DPRD Provinsi dan Kabupaten. 

Alokasi jumlah kursi setiap Dapil untuk anggota Dewan disesuaikan dengan jumlah penduduk wilayah. 

Jawa Barat masih menduduki peringjat pertama sebab provins tersebut mempunyai jumlah penduduk paling padat di Indonesia. 

Selain Jabar, lantas provinsi mana saja yang mendapatkan alokasi kursi DPR paling banyak di Pemilu 2024?

Berikut deretan provinsi yang memiliki jumlah alokasi kursi paling banyak untuk Pemilu 2024:

Baca Juga: 6 Cara untuk Membuat Burger yang Memanjakan Lidah

1. Jawa Barat

Provinsi Jabar dengan jumlah penduduk 48,27 juta jiwa memiliki jumlah alokasi kursi DPR RI sebanyak 91 kursi di Pemilu 2024.

Jumlah kursi tersebut terbagi atas  10 Dapil dimana setiap daerah Pemilihan memiliki alokasi kursi sebanyak 6 hingga 10 kursi anggota Dewan. 

2. Jawa Timur

Halaman:

Editor: Nasichatul Ma'Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x