Tepis Isu Pembangkit Listrik Jadi Penyebab Buruknya Kualitas Udara, KLHK: Masalahnya Adalah Transportasi

- 15 Agustus 2023, 15:22 WIB
 Ilustrasi kepadatan kendaraan di Jakarta yang dikatakan menjadi penyebab utama buruknya kualitas udara. 
Ilustrasi kepadatan kendaraan di Jakarta yang dikatakan menjadi penyebab utama buruknya kualitas udara.  /Unsplash/Abdulloh Fauzan/

Hal ini menggambarkan seberapa besar dampak kendaraan pribadi terhadap tingkat polusi udara di Jakarta.

Dalam hal ini, Agus Pambagio juga memastikan bahwa isu pembangkit listrik tidak dapat dianggap sebagai penyebab utama buruknya kualitas udara di Jakarta.

Baca Juga: Presiden Jokowi dan Ibu Iriana Tinjau Raimuna Nasional XII, Begini Kegiatannya Selama Peninjauan

"Masalahnya adalah transportasi," ujar Agus Pambagio.

Dengan demikian, menurut Agus Pambagio upaya pemerintah dan masyarakat dalam mengatasi polusi udara perlu difokuskan pada perbaikan infrastruktur transportasi yang berkelanjutan dan ramah lingkungan.

Mengubah pola transportasi menuju energi terbarukan juga dapat memberikan dampak positif bagi kualitas udara dan kesejahteraan warga Jakarta. ***

 

 

 

Ikuti terus dan share informasi Anda di media sosial Google News Jurnal SoreangFB Page Jurnal SoreangYouTube Jurnal SoreangInstagram @jurnal.soreang, dan TikTok @jurnalsoreang

Halaman:

Editor: Josa Tambunan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah