18 Ide Lomba 17 Agustus yang Seru dan Lucu untuk Merayakan Hari Kemerdekaan Indonesia

- 2 Agustus 2023, 13:03 WIB
18 Ide Lomba 17 Agustus yang Seru dan Lucu/ Dok. SMK Negeri 19 Samarinda
18 Ide Lomba 17 Agustus yang Seru dan Lucu/ Dok. SMK Negeri 19 Samarinda /

15. Tebak Kata

Lomba tebak kata terdiri dari dua orang, satu menjadi penebak dan satu lagi yang harus menjelaskan.

Untuk remaja, bapak-bapak dan ibu-ibu bisa mengikuti lomba tebak kata ini.

Dalam lomba tebak kata ini, cukup siapkan headset dengan musik yang keras agar peserta tidak bisa mendengar suara lain. Peserta harus menebak kata melalui mulut teman setimnya yang tidak terdengar suaranya.

16. Lomba Mempertahankan Kursi

Lomba mempertahankan kursi ini bisa jadi ide lomba 17 Agustus yang seru dan lucu.

Lomba ini membutuhkan kursi sesuai peserta namun dikurangi satu kursi. Para peserta akan mulai berjoget sesuai dengan iringan musik dan ketika musik berhenti mereka akan cepat-cepatan untuk duduk di kursi yang ada.

17. Lomba Panjat Pinang

Lomba panjat pinang merupakan lomba yang menjunjung tinggi kerja sama dalam tim.

Pinang tinggi serta kokoh akan menancap di lapangan komplek. Untuk menyulitkan para pemanjat, pinang ini akan diolesi dengan oli bekas dan diberi gundukan lumpur basah di dasarnya.

Halaman:

Editor: Josa Tambunan

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah