Fatal! Peran Tersangka Suko Sutrisno dalam Tragedi Kanjuruhan Memerintahkan Penjaga Gerbang Tinggalkan Pintu

- 10 Oktober 2022, 08:16 WIB
Fatal! Peran Tersangka Suko Sutrisno  dalam Tragedi Kanjuruhan Memerintahkan Penjaga Gerbang Tinggalkan Pintu
Fatal! Peran Tersangka Suko Sutrisno dalam Tragedi Kanjuruhan Memerintahkan Penjaga Gerbang Tinggalkan Pintu /PMJ News

JURNAL SOREANG - Jenderal Kapolri Listiyono Sigit Prabowo mengungkapkan kesalan fatal dari Suko Sutrisno Security di Kanjuruhan Malang.

Banyaknya korban jiwa di Kanjuruhan  di duga karena panik ditembak gas air mata di tribun.

Sedangkan kondisi pintu gerbang di Stadion Kanjuruhan tidak semua terbuka.

Banyaknya penonton yang berdesak-desakan dipintu keluar ditambah sesaknya dada karena gas air mata, didiga membuat banyak penonton meninggal dunia.

Baca Juga: Wapada! 4 Penyakit Ini Bisa Muncul Saat Musim Hujan dan Bisa Akibatkan Kematian, Berikut Cara Mencegahnya!

Jenderal Kapolri Listiyono Sigit Prabowo  menyebutkan Suko Sutrisno Security Officer pertandingan Arema Vs Persebaya di Kanjuruhan yang bertanggungjawab atas sejumlah Steward atau penjaga pintu gerbang.

Suko Sutrisno memerintahkan penjaga pintu gerbang untuk meninggalkan pintu gerbang saat terjadinya insiden.

Seharusnya penjaga pintu gerbang standy menjaga pintu, sehingga saat terjadi insiden tersebut dapat berupaya membuka pintu semaksimal mungkin.

Karena ditinggal dalam kondisi pintu terbuka masih separo sehingga menyebabkan penonton yang keluar berdesak-desakan.

Baca Juga: Jadwal Shalat untuk Bandung dan Sekitarnya, Minggu 9 Oktober 2022 dan Doa Saat Bercermin

Halaman:

Editor: Desi Nurhayati

Sumber: Polri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x