NAIK HAJI 2022 : Sekitar 61.070 Jemaah Haji Indonesia Telah Tiba di Tanah Suci di Hari Ke 21 ini

- 24 Juni 2022, 22:08 WIB
61.070 Jemaah Haji telah tiba di tanah suci
61.070 Jemaah Haji telah tiba di tanah suci /

Dua kloter berangkat dari Embarkasi Jakarta – Bekasi/JKS (820).

Masing-masing satu kloter berangkat dari Embarkasi Batam/BTH (450), Lombok/LOP (393), Solo/SOC (36), Surabaya/SUB (450), dan Makassar/UPG (393).

Baca Juga: Naik Haji: Kenali 3 Program Haji yang Legal di Indonesia, Ada Haji Furoda, Langsung Berangkat Tanpa Antre

Terkait data jemaah sakit dan wafat di Arab Saudi, Fauzin menyampaikan bahwa dari awal keberangkatan hingga hari ini, ada 558 jemaah yang sakit.

Rinciannya, sebanyak 383 orang rawat jalan, 188 orang dirawat di Klinik Kesehatan Haji Indonesia (KKHI), dan 17 orang dirawat di RSAS.

Untuk jemaah wafat, bertambah satu orang atas nama Alfin Hartini Soengeb, perempuan, 59 tahun nomor paspor C63 99 592, asal kloter 9 Embarkasi Surabaya (SUB 9).

Baca Juga: Biaya Haji Furoda Mencapai Ratusan Juta, Selain Tanpa Mengantri Ternyata Begini Fasilitas Yang ditawarkan

“Sehingga sampai hari ini jumlah jemaah wafat sebanyak 11 orang,” ucap nya dilansor dari laman kemenag.go.id.***

Halaman:

Editor: Siti Nur Azizah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x