JURNAL HAJI 2022: Menag Yaqut Pimpin Delegasi Amirul Hajj 1443 H, Ini Tugas dan Anggota Timnya

- 21 Juni 2022, 06:26 WIB
Menag RI, Yaqut Cholil Qoumas menjadi Amirul hajj tahun ini./Instagram/@gusyaqut./
Menag RI, Yaqut Cholil Qoumas menjadi Amirul hajj tahun ini./Instagram/@gusyaqut./ /

Amirul Hajj juga menjadi representasi peran serta masyarakat. Diharapkan Amirul Hajj dapat menyapa, menggali masukan, dan berkomunikasi langsung dengan jemaah haji selama di Arab Saudi.

Dikatakan Menag, pemerintah telah berupaya maksimal dalam mempersiapkan pelayanan bagi jemaah haji Indonesia. Namun demikian, pengawasan atas pelayanan yang diberikan petugas tetap harus dilakukan.

Baca Juga: JURNAL HAJI 2022 : Cuaca Ekstrim di Arab Saudi, Jemaah Haji Indonesia Asal Banda Aceh Alami Kaki Melepuh

“Mungkin ini pengalaman pertama bagi jemaah melaksanakan ibadah haji atau bahkan mungkin banyak juga jemaah yang baru kali ini keluar Indonesia. Kita terus menekankan kepada para petugas di lapangan untuk serius dalam menjalankan tugasnya memberikan pelayanan terbaik bagi jemaah. Kami selalu berpesan agar petugas memastikan jemaah terlayani dengan baik,” tutur Menag Yaqut.

Senada dengan Menag, Sekjen Kemenag Nizar mengingatkan bahwa keterlibatan Amirul Haj yang berasal dari beberapa unsur baik dari ormas hingga perwakilan pemerintah diharapkan dapat memaksimalkan pelayanan dan memberi rasa aman dan nyaman bagi jemaah dalam melaksanakan ibadah. 

“Selain melakukan pengecekan terhadap fasilitas jemaah, Amirul Hajj juga diharapkan dapat memberikan siraman rohani dan pendekatan kepada jemaah tentang ibadah haji dan pelayanan, khususnya menjelang puncak pelaksanaan haji,” ujar Nizar.

Baca Juga: JURNAL HAJI 2022: Perhatikan Barang Bawaan, Otoritas Bandara Saudi Kontrol Ketat Barang Jemaah Haji

Tampak hadir pada rapat persiapan ini, dua Staf Khusus Menteri Agama Wibowo Prasetyo dan Ishfah Abidal Aziz, Direktur Jenderal Penyelenggara Haji dan Umrah Hilman Latief, serta pejabat Eselon II Ditjen PHU.

Berikut ini daftar nama delegasi Amirul Hajj 1443 H/2022 M:

1. Yaqut Cholil Qoumas Menteri Agama RI (Amirul Hajj)

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah