Ini 8 Tips Jaga Badan Tetap Bugar Dikala Perjalanan Mudik Lebaran Idul Fitri 2022

- 1 Mei 2022, 10:47 WIB
Ilustrasi, 8 tips bagi anda pemudik Lebaran Idul Fitri agar tetap bugar dikala perjalanan
Ilustrasi, 8 tips bagi anda pemudik Lebaran Idul Fitri agar tetap bugar dikala perjalanan /Tangkapan layar Unsplash/ Alexander Popov

Baca Juga: 10 Pengumpan Terbaik ini Jadi Bintang Piala Dunia 2022, Ada Peraih Ballon d'Or 7 Kali dan Pemain Terbaik FIFA

Kandungan serat dalam buah dan sayur tentu sangat baik menjaga kebugaran dan kesehatan tubuh selama mudik Lebaran Idul Fitri.

Selain itu, dengan banyak konsumsi air putih, tubuh anda akan jauh dari kondisi dehidrasi selama mudik Lebaran Idul Fitri.

3. Mengatur persiapan mudik.

Tips yang ketiga adalah mengatur persiapan mudik Lebaran Idul Fitri secara matang.

Untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan, anda harus mengatur dan mempersiapkan keberangkatan mudik Lebaran Idul Fitri secara matang.

Baca Juga: Catat! Ini 8 Nomor-nomor Penting yang Wajib Dicatat Saat Mudik Lebaran Idul Fitri 2022

4. Kemudikan kendaraan dengan santai.

Jika anda pergi mudik Lebaran Idul Fitri dengan kendaraan pribadi, tips ini wajib anda terapkan untuk menjaga kebugaran tubuh.

Tips yang keempat yaitu anda harus kemudikan kendaraan selama perjalanan mudik Lebaran Idul Fitri dengan santai.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: covid19.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah