Batara Wajo III, Raja Bugis yang Gemar Cicipi Istri Rakyatnya, Nasibnya Berakhir Tragis

- 19 Desember 2021, 21:38 WIB
Ilustrasi Batara Wajo I, kakek dari Batara Wajo III yang berkelajuan bejat
Ilustrasi Batara Wajo I, kakek dari Batara Wajo III yang berkelajuan bejat /Catatankakikita

JURNAL SOREANG - Kerajaan Wajo berdiri pada abad ke-15 Masehi di bagian timur semenanjung Sulawesi Selatan.

Di bawah Batara Wajo I dan Batara Wajo II, Raja Wajo pertama dan kedua, rakyat Kerajaan Wajo hidup tentram dan makmur.

Namun, setelah Batara Wajo III, La Pate'dungi To Samallangi, ditunjuk sebagai Raja Wajo ketiga, rakyat sangat menderita.

Baca Juga: Imsak Puasa Senin dan Jadwal Shalat untuk Semarang dan Sekitarnya, Senin 20 Desember 2021

Soalnya, Batara Wajo III memiliki perangai yang sangat buruk.

Ia gemar menggauli istri rakyatnya, bahkan kadang persetubuhannya dilakukan dengan terang-terangan.

Kisah mengenai Batara Wajo III yang gemar mencicipi istri rakyatnya terdapat pada buku WAJO ABAD XV–XVII bagian ketujuh karya Andi Zainal Abidin.

Baca Juga: Bintang Muda Indonesia (BMI) Bertekad Jadi Rumah Pergerakan Millenial, Ini Ajakan Hailuki untuk Generasi Muda

Kisah tersebut, menurut penulisnya, diambil dari Lontara (Naskah Kuno) Wajo.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x