Banyak yang Tak Tahu Hari Ini Hari Bela Negara, Patuhi Protokol Kesehatan Juga Wujud Bela Negara

- 19 Desember 2020, 21:22 WIB
Logo Hari Bela Negara 2020.
Logo Hari Bela Negara 2020. /kemhan.go.id

"Mematuhi protokol kesehatan adalah cara paling ampuh sampai saat ini untuk memutus rantai penyebaran Covid-19. Selain menjaga diri sendiri, nyawa masyarakat akan ikut terjaga dan roda perekonomian negara akan kembali pulih," katanya.

Oleh karena itu, mematuhi protokol kesehatan adalah wujud bela negara di masa kini. Bela negara tidak selalu tentang tembak-menembak.

"Mematuhi protokol kesehatan adalah bentuk bela negara yang bisa dilakukan oleh siapapun walau tak punya seragam loreng," jelasnya.

Baca Juga: Panglima TNI: Separatisme di Dunia Maya Termasuk Medsos Jadi Ancaman Jenis Baru

Rifa mebgajak anak bangsa untuk terus lakukan 3M pada pola hidup sehari-hari. "Yakni, mencuci tangan, memakai masker, dan menjaga jarak. Semoga pandemi ini segera berakhir dan Indonesia bisa segera terbebas dari Covid-19," katanya.***

Halaman:

Editor: Sarnapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x