CISS UIN Bandung Hasilkan Lima Rekomendasi Beragama di Era Media Baru. Penganut Agama Harus Kritis

- 30 November 2020, 15:16 WIB
SUASANA konferensi internasional soal beragama di era media baru yang digelar Fakultas Ushuluddin UIN SGD
SUASANA konferensi internasional soal beragama di era media baru yang digelar Fakultas Ushuluddin UIN SGD /HUMAS UIN SGD/

Sebanyak 206 paper dipresentasikan oleh akademisi dari berbagai negara, seperti Indonesia, Malaysia, Australia, Belanda, dan Jerman. Partisipasi CISS 2020 hingga penutupan tembus sampai 2000 peserta.

Baca Juga: Kesehatan Pulih Ekonomi Bangkit: Bersama Hantam Balik Covid-19

Dekan Fakultas Ushuluddin
Dr. Wahyudin Darmalaksana M.Ag., menyatakan, rekomendasi ini disampaikan sebagai bentuk tanggungjawab publik dari suatu kegiatan ilmiah.

"Rekomendasi ini disampaikan untuk kalangan peneliti, institusi akademik, pemerintah, lembaga-lembaga dunia, dan khalayak masyarakat global. Ini menjadi resolusi untuk harmoni dunia di era media baru," katanya.***

Halaman:

Editor: Sarnapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah