Fakta Unik: Ternyata Kudanil Ketutnya Melalui Rongga Mulut, Ini Alasannya

- 5 November 2022, 11:33 WIB
Tangkapan layar, Seekor Kudanil yang sedang buang angin melalui mulutnya.
Tangkapan layar, Seekor Kudanil yang sedang buang angin melalui mulutnya. /Instagram @ilhamramdana/

Namun, fakta unik lainnya dari binatang yang satu ini adalah jika Kudanil buang angin atau kentut melalui rongga mulut.

Menurut penelitian yang dilakukan sejumlah peneliti, menyatakan jika hal tersebut disebabkan oleh sistem lubang pencernaan yang dimiliki Kudanil sangat kecil.

Baca Juga: Berakhir Tak Tertib, Konser NCT 127 Disetop Sebelum Acara Selesai Setelah 30 Orang Penonton Jatuh Pingsan

Sehingga atas kondisi tersebut, tidak memungkinkan seekor Kudanil untuk buang angin melalui lubang saluran pembuangan di area duburnya.

Pasalnya, gas yang seharusnya melewati saluran pembuangan tadi, itu dibalikan dan dikeluarkan melalui rongga mulut.

Jadi, apabila Anda melihat seekor Kudanil terlihat sedang mangap atau membuka mulutnya lebar-lebar dan bersuara, sudah dipastikan bahwa dia sedang buang angin alias kentut.

Bagaimana? Unik bukan!.***

Halaman:

Editor: Ade Mamad

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah