Selain Depresi Ternyata Perempuan Juga Lebih Rentan Kena Penyakit Kardiovaskular, Ini Hasil Penelitiannya

- 30 Oktober 2022, 17:25 WIB
Ilustrasi penyakit kardiovaskular seperti serangan jantung yang rentan diidap wanita.
Ilustrasi penyakit kardiovaskular seperti serangan jantung yang rentan diidap wanita. /Unsplash

Pendekatan ini memungkinkan para peneliti mengidentifikasi perkembangan dan evolusi fungsi vaskular wanita sangat berbeda dari pada pria.

Faktanya, wanita menunjukkan tanda-tanda peningkatan tekanan darah jauh lebih awal dalam kehidupan daripada pria.

Baca Juga: Waspadai 5 Tanda Masalah Jantung Ketika Sedang Melakukan Olahraga, Berikut Adalah Penjelasanya

"Ini berarti, jika kita mendefinisikan ambang hipertensi dengan cara yang sama persis, seorang wanita berusia 30 tahun dengan tekanan darah tinggi mungkin lebih berisiko mengalami penyakit kardiovaskular daripada seorang pria dengan tekanan darah tinggi pada usia yang sama," kata Cheng.***

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x