Dapatkan Keutamaannya, 99 Asmaul Husna Lengkap Beserta Artinya

- 12 Juni 2022, 18:59 WIB
Ilustrasi 99 Asmaul Husna yang harus diketahui.
Ilustrasi 99 Asmaul Husna yang harus diketahui. /Freepik/

JURNAL SOREANG - Asmaul Husna mengandung arti nama-nama baik Allah SWT. Asmaul Husna berasal dari dua kata bahasa Arab al asma (الأسماء) dan al husna (الحسنى).

Kita perlu mengenal Asmaul Husna sebab merupakan nama yang menggambarkan keindahan dan sifat-sifat Allah SWT.

Sebenarnya banyak nama-nama baik Allah SWT, namun yang paling terkenal adalah 99.

Baca Juga: Sholat Dhuha, Keutamaan, Niat dan Doa Setelah Melaksanakannya dalam Bahasa Arab, Latin serta Terjemahannya

Seperti dalam hadist Bukhari dan Muslim: “Allah memiliki 99 nama, dan siapapun yang memahaminya akan masuk surga.” (HR Bukhari dan Muslim)

Asmaul Husna juga memiliki sejumlah keutamaan yang luar biasa. Berikut keutamaan asmaul husna berdasarkan hadits-hadits shahih:

1. Dikabulkan doanya

2. Mendatangkan pahala

3. Memasukkan ke surga

Halaman:

Editor: Ade Mamad

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah