Dilarang memohon kepada selain Allah, dan Ini 12 Waktu-waktu yang tepat untuk berdoa Kepada Allah SWT!

- 22 Januari 2022, 20:55 WIB
Ilustrasi, Dilarang memohon kepada selain Allah, dan Ini 12 Waktu-waktu yang tepat untuk berdoa Kepada Allah SWT!
Ilustrasi, Dilarang memohon kepada selain Allah, dan Ini 12 Waktu-waktu yang tepat untuk berdoa Kepada Allah SWT! /

8. Pada malam kemuliaan (Lailatul Qadar)

Imam Asy-Syaukani berkata, malam kemuliaan (lailatul qadar) mengharuskan doa setiap orang akan dikabulkan. (Lihat Tuhfatudz Dzaakiriin, hlm. 56).

9. Saat sedang kehujanan

"Dari Sahl bin Saad RA bahwa Rasulullah Saw bersabda: "Dua doa yang tidak tertolak, yakni saat azan dan pada waktu hujan." (HR Al-Hakim).

Menurut Imam Nawawi, penyebab doa pada waktu hujan itu tidak tertolak atau jarang ditolak dikarenakan pada saat itu Allah sedang menurunkan rahmat-Nya melalui hujan, terutama curahan hujan pertama di awal musim. (Fathul Qadir, 3/340).

Baca Juga: Disamakan dengan Tragedi Bom Hiroshima, Bagaimana Dampak Tragedi Maracanazo di Piala Dunia 1950 bagi Brasil

10. Saat musibah kematian

"Dari Ummu Salamah RA, bahwa Rasulullah Saw mendatangi rumah Abu Salamah (pada waktu wafatnya), dan beliau mendapatkan kedua mata Abu Salamah terbuka, lalu beliau memejamkannya, kemudian bersabda: "Sesungguhnya tatkala ruh dicabut maka pandangan mata akan mengikutinya."

Semua keluarga kemudian histeris. Lalu Rasul bersabda: "Janganlah kalian berdoa untuk diri kalian sendiri kecuali kebaikan, sebab para malaikat mengamini apa yang kamu ucapkan..." (HR. Muslim).

11. Doa pada hari Arafah

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Buku Doa Harian Muslim dan Hikmahnya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah