Simak Cara Menangani Laki-laki yang Tidak Ingin Terbuka saat Punya Masalah

- 23 Desember 2021, 16:47 WIB
Ilustrasi cara menangani laki-laki
Ilustrasi cara menangani laki-laki /Instagram/

JURNAL SOREANG – Pernahkah anda memiliki konflik dengan seorang laki-laki?

Atau mungkin bagi kalian yang sudah memiliki pasangan pernah menjumpai pasangan anda pulang dalam kondisi lelah dan enggan bersuara.

Lantas anda menyimpulkan bahwa laki-laki tersebut sedang berada dalam sebuah masalah. Sebagai perempuan yang baik, tentunya anda mungkin langsung bertanya pada pasangan anda.

Baca Juga: Bukan Baperan, Inilah Penyebab Perbedaan Otak Laki-laki dan Perempuan Ketika Menghadapi Masalah

Namun alih-alih menanggapi, pasangan anda seakan memberikan jarak dan seakan tidak ingin diganggu.

Mungkin banyak di antara anda yang bertanya mengapa pada saat tertekan laki-laki tidak mau bicara.

Padahal menurut anda komunikasi merupakan sebuah kunci untuk penyelesaian masalah. Namun pada fase ini justru tidak banyak laki-laki yang mau terbuka saat punya masalah.

Baca Juga: Mbah Minto Youtuber Klaten Meninggal Dunia, Denny Caknan dan Abah Kirun Ucapkan Ungkapan Duka Cita

Banyak laki-laki yang enggan berkomunikasi dan justru lebih memilih menyimpan masalahnya rapat-rapat.

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah