Tak Banyak yang Tahu, Inilah Hewan yang Haram untuk Dikonsumsi Bagi 6 Umat Agama yang ada di Indonesia

- 20 Desember 2021, 17:28 WIB
Sumber foto: Tangkapan layar YouTube Angka & Data Channel
Sumber foto: Tangkapan layar YouTube Angka & Data Channel /

Sapi juga merupakan kendaraan dari Dewa Siwa, oleh sebab itu, umat Hindu tidak memakan daging sapi.

5. Buddha

Dalam agama Buddha diperbolehkan makan daging hewan apapun, sang Budha Gautama juga tidak mengecam atau menganjurkan umat Buddha untuk harus menjadi vegetarian. atau pemakan sayur saja.

Akan tetapi, menurut kitab suci agama Buddha dalam Vinaya Pitaka, terdapat 10 jenis daging yang sebaiknya dihindari umat Buddha.

Baca Juga: Viral! Foto Anjing Bebas Berkeliaran di Masjidil Haram Mekah Arab Saudi, Netizen: Tidak Seperti di Aceh

ke-10 daging tersebut yaitu daging manusia, daging gajah, kuda, anjing, ular, singa, harimau, macan tutul, beruang, dan daging serigala atau hyena.

Beberapa alasannya yaitu daging gajah dan kuda tidak seharusnya dimakan karena pada zaman dahulu, gajah dan kuda adalah hewan peliharaan seorang raja agama Buddha.

6. Konghucu

Dalam agama Konghucu, secara eksplisit tidak ada hewan yang diharamkan, sehingga umat Konghucu tidak mempunyai larangan untuk larangan untuk makanan.

Tetapi, dari sudut pandang moralitas, umat Konghucu disarankan untuk tidak memakan daging hewan apa pun.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: YouTube angka dan data channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah