Yuk Kita Melihat Gua Ashabul Kahfi dari Dekat

- 4 November 2020, 20:09 WIB
PARA peziarah di depan Gua Ashabul Kahfi, Yordania, saat sebelum pansemi
PARA peziarah di depan Gua Ashabul Kahfi, Yordania, saat sebelum pansemi /SARNAPI/

"Gua Ashabul Kahfi luasnya hanya sekitar 30 meter persegi. Ada lubang kecil untuk masuk sinar matahari dan lubang gua yang besar untuk masuk sinar matahari saat tenggelam," katanya.

Kini gua sudah direhab dengan tulang belulang tujuh pemuda termasuk tulang anjing ke dalam ruangan khusus di dalam gua.

Baca Juga: DPP Demokrat Klaim Survey Elektabilitas Dadang Supriatna-Sahrul Gunawan 45 Persen

"Di depan gua terdapat bekas tempat ibadah para pemuda tersebut. Sedangkan tak jauh dari gua terdapat masjid megah untuk tempat salat para pengunjung," katanya.
***

Halaman:

Editor: Sarnapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah