Waspada! Ini Konsekuensi TKW yang Mendapat Catatan Kriminal di Hongkong, Langsung Dideportasi?

- 10 Agustus 2022, 12:33 WIB
Ilustrasi borgol. ini konsekuensi bagi TKW yang melakukan kriminal
Ilustrasi borgol. ini konsekuensi bagi TKW yang melakukan kriminal /pixabay/

Dirinya terbiasa mendapat pengaduan dan curhatan dari beberapa TKW yang tengah tersandung masalah.

Baca Juga: Apakah Sperma yang Keluar Lagi dari Miss V Bisa Membuat Hamil? Begini Penjelasan Dokter

Kali ini masalah TKW Hongkong yang menghampirinya adalah mengenai catatan kriminal yang baru saja menimpanya.

Dalam unggahan tersebut seorang TKW mencurahkan pengalamannya yang harus dipenjara selama tiga minggu sebab kepergok melakukan kegiatan niaga.

Baca Juga: 3 Atlet Badminton Wanita Luar Negeri yang Pernah Dikabarkan Dekat dengan Kevin Sanjaya

Seperti diketahui berdasarkan peraturan negara Hongkong menetapkan larangan bagi tenaga migrasinya untuk berjualan atau melakukan kegiatan niaga mandiri.

Yuni mengungkap kasus tersebut masuk dalam catatan kriminal kecil yang memberi konsekuensi penjara beberapa minggu sesaui putusan dari kepolisian setempat.

Baca Juga: Pasutri Harus Tahu, Ini Dia 7 Risiko Melakukan Hubungan Intim Oral

Tak hanya itu berdasarkan kasus yang tengah dialami TKW tersebut, dirinya sudah tidak dapat ganti majikan.

Sebab majikannya lah yang menanggung kasus tersebut hingga mendapat izin untuk tetap mempekerjakan TKW yang sudah mendapat catatan kriminal demikian.

Halaman:

Editor: Nasichatul Ma'Ali

Sumber: YouTube Yuni TKW Hong Kong


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x