Kisah Pilu TKI Brunei Darussalam Pernah Ditipu Sponsor, Begini Pengalamannya, Calon Pekerja Wajib Hati-hati!

- 7 Agustus 2022, 14:03 WIB
Kisah Pilu TKI Brunei Darussalam Pernah Ditipu Sponsor, Begini Pengalamannya, Calon Pekerja Wajib Hati-hati!
Kisah Pilu TKI Brunei Darussalam Pernah Ditipu Sponsor, Begini Pengalamannya, Calon Pekerja Wajib Hati-hati! /Tangkapan layar/Pixabay

JURNAL SOREANG - Siapa yang tidak tergiur dengan tawaran bisa mendapatkan gaji dengan nominal yang besar? Apalagi dengan bekerja menjadi seorang Tenaga Kerja Indonesia (TKI) di luar negeri.

Bisa memiliki gaji yang besar memang selalu menjadi incaran sekaligus impian bagi seluruh Tenaga Kerja Indonesia (TKI) di negara manapun yang kini tengah mengadu nasib untuk mencari nafkah.

Namun, sebelumnya penting diketahui bahwa penawaran gaji yang tinggi kepada para Tenaga Kerja Indonesia (TKI) bisa saja merupakan salah satu modus penipuan.

Baca Juga: Sadis! Sekelompok Wanita Zimbabwe Menculik Pria di Jalanan untuk Melakukan Hubungan Intim Paksa Sebagai Ritual

Seperti yang dialami oleh salah satu Tenaga Kerja Indonesia (TKI) di negara Brunei Darussalam yang sempat mengalami pengalaman pilu karena menjadi korban penipuan.

Dilansir dari kanal YouTube Darma Ramadan Official, begini pengalaman pilu yang pernah dialami oleh Yules Pratama seorang Tenaga Kerja Indonesia (TKI) di Brunei Darussalam.

Saat ini, tidak jarang calon Tenaga Kerja Indonesia (TKI) di negara manapun mendapatkan penawaran kerja di luar negeri dengan mudah dan cepat serta bisa mendapat gaji tinggi.

Baca Juga: Tiga Kiper Persib Bandung Incar Penampilan Perdana di Liga 1 2022-2023, Siapa Bakal Ditunjuk Robert Alberts?

Tapi hal itu bisa saja membuat calon Tenaga Kerja Indonesia (TKI) rugi bahkan berujung menjadi korban penipuan karena tergiur tawaran bisa bekerja dengan gaji tinggi.

Halaman:

Editor: Kinanti Putri Rudiana

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah