Fakta Naik Haji: Jarang Diketahui! Haji Furoda dan Haji Khusus Ternyata Tak Sama, Ini 3 Perbedaannya

- 23 Juni 2022, 21:43 WIB
Perbedaan haji furoda dan khusus yang masih jarang diketahui
Perbedaan haji furoda dan khusus yang masih jarang diketahui /

JURNAL SOREANG - Sering diklaim sebagai jenis pemberangkatan haji yang sama, ternyata haji furoda dan haji khusus memiliki beberapa segi perbedaan.

Kendati sama-sama memiliki segi kelebihan dan harga yang lebih tinggi dari haji reguler, ada beberapa perbedaan yang cukup signifikan antara haji furoda dan haji khusus.

Baca Juga: 5 Negara Paling Melesat dalam Ranking FIFA Terbaru 23 Juni 2022, Termasuk Timnas Indonesia dan Malaysia

Sebelumnya haji khusus memiliki persamaan dengan haji ONH plus. Sedangkan dari segi penyebutan haji furoda memiliki sinonim dengan haji mujamalah sebagaiman visa yang digunakan.

Lalu apa saja perbedaan dari haji furoda dan haji khusua atau ONH plus? Berikut 3 perbedaannya yang wajib disimak.

Baca Juga: Heboh Berita Kiamat! 4 Fakta Peristiwa Luar Angkasa 24 Juni 2022, No. 2 Mengejutkan Masyarakat

1. Pihak Penyelenggara

Haji khusus merupakan perjalanan haji yang resmi melalui kuota negara yang diberikan pemerintah Arab Saudi sebgaimana haji reguler.

Baik haji khusus maupun regule sama-sama berada di bawah naungannKementerian Agama (Kemenag) RI.

Baca Juga: Adakah Bergerak Lebih Cepat dari Cahaya? Bisakah Lubang Cacing (Wormhole) Lebih Cepat? ini Jawabannya

Halaman:

Editor: Nasichatul Ma'Ali

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x