Tingkat Stres Tinggi! Inilah Kehidupan di Korea Selatan, Negara yang Lolos Piala Dunia 2022

- 6 Maret 2022, 15:48 WIB
Ilustrasi stres, Tingkat Stres Tinggi! Inilah Kehidupan di Korea Selatan, Negara yang Lolos Piala Dunia 2022
Ilustrasi stres, Tingkat Stres Tinggi! Inilah Kehidupan di Korea Selatan, Negara yang Lolos Piala Dunia 2022 /Pixabay/Sammy-Sander / 301 images/

Baca Juga: 8 Kekalahan Paling Memalukan Tim-Tim Unggulan di Piala Dunia, Mulai Tuan Rumah Hingga Juara Bertahan

8. Perseteruan dengan Korea Utara yang tak kunjung selesai.

Konflik Korea Utara dan Korea Selatan tidak kunjung berhenti. Meskipun situasi bisa dibilang aman saat ini, tekanan dari Korea Utara bisa datang kapan saja. Untuk mempersiapkan hal ini, semua pria di Korea Selatan mengikuti wajib militer selama 18 bulan. Karena ketegangan politik ini, banyak dari kaum pria di Korea Selatan yang stress karena harus berhenti sekolah atau bekerja untuk mengikuti militer, dan sebagainya. 

Sampai-sampai, banyak yang memutuskan untuk pergi meninggalkan Korea agar mereka tidak harus ikut wajib militer itu.

9. Tingkat stres yang tinggi.

Tingkat stress di Korea Selatan sangatlah tinggi. Seperti yang sudah kita ketahui, banyak sekali tekanan yang harus dialami orang-orang Korea dalam hidupnya sehari-hari. Hingga saat ini, Korea Selatan memegang peringkat pertama dalam tingkat bunuh diri paling tinggi sedunia.***

Halaman:

Editor: Yoga Mulyana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah