Pernah Jadi Bagian Indonesia, Ini Dia 5 Fakta Paling Menarik dari Timor Leste, Apa Saja? Berikut Daftarnya

- 14 Januari 2022, 21:02 WIB
Timor Leste, Sempat jadi Bagian Indonesia, Namun Akhirnya Merdeka
Timor Leste, Sempat jadi Bagian Indonesia, Namun Akhirnya Merdeka /

Orang-orang Timor Leste justru ternyata berasal dari Australia, bukan dari negara kita, Indonesia.

Namun ternyata, negara yang pernah dijajah Portugis ratusan tahun ini merupakan keturunan penduduk asli Australia.

2. Ditinggalkan Portugis secara tiba-tiba

Timor Leste mendapatkan penjajahan dari Portugis selama 455 tahun hingga tahun 1975 dan meninggalkan Timor Leste secara tiba-tiba.

Baca Juga: Wow! Henhen Herdiana Catatakan 1.000 Menit Bermain di Liga 1 2021-2022

Setahun berselang, Timor Leste mendeklarasikan kemerdekaannya, tetapi sembilan hari kemudian diinvasi Indonesia.

Kemerdekaan yang sudah di depan mata tersebut, akhirnya pupus karena Indonesia memasukkan Timor Leste ke dalam bagiannya.

3. Menjadi negara pertama yang merdeka di abad dua puluh satu

Secara resmi, Timor Leste mendapatkan kemerdekaannya secara penuh pada 20 Mei tahun 2002.

Baca Juga: 3 Alasan Ini yang Sebabkan Timor Leste Tidak Boleh Gabung dan Ditolak Sebagai Anggota Negara ASEAN

Halaman:

Editor: Ilham Maulana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x