Terungkap Alasan Penduduk Korea Utara Mengumpulkan Kotoran Mereka Sendiri, Dijadikan Pupuk Kompos?

- 13 Januari 2022, 12:25 WIB
Kotoran hewan bersama dengan kotoran manusia yang wajib dikumpulkan oleh penduduk Korea Utara
Kotoran hewan bersama dengan kotoran manusia yang wajib dikumpulkan oleh penduduk Korea Utara /

Ia menjelaskan bahwa setiap rumah tangga, pekerja, dan juga sekolah memiliki jatah setoran kotoran yang harus dipenuhi.

Bahkan warga menjadikan ajang perlombaan untuk mengumpulkan kotoran mereka sebanyak-banyaknya.

Baca Juga: Suka Berpesta! Simak 5 Festival Budaya di Filipina yang Unik dan Seru

Tak hanya itu, mereka juga harus berhati-hati untuk menjaga kotoran mereka agar tidak dicuri oleh orang lain pada malam hari.

Hal tersebut disebabkan karena letak kamar mandi pada rumah-rumah di Korea Utara yang berada di luar rumah, dan cukup jauh jaraknya.

Tak jarang guru-guru di setiap sekolah memerintah para muridnya untuk mencari kotoran di luar untuk di bawa ke kelas.

Yang nantinya kotoran tersebut akan dikumpulkan serta disetorkan oleh pihak berwajib yang mengolah kotoran-kotoran tersebut.***

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x