Diawali dengan Tragedi Berdarah, Inilah Alasan Timor Leste Bisa Lepas dari Indonesia

- 5 Januari 2022, 17:35 WIB
Ternyata Inilah Alasan Timor Leste Bisa Lepas dari Indonesia, Diawali dengan Tragedi Berdarah
Ternyata Inilah Alasan Timor Leste Bisa Lepas dari Indonesia, Diawali dengan Tragedi Berdarah /Pixabay

Ditambah lagi terjadi pemberontakan di negara-negara jajahan terutama di benua Afrika.

Hal ini dimanfaatkan oleh rakyat Timtim untuk menyatakan diri sebagai bangsa merdeka dengan mendirikan partai politik.

Ketegangan politik hingga fisik terus terjadi antara partai Pro-kemerdekaan dengan partai yang menginginkan Timor Timur menjadi bagian dari Indonesia.

Baca Juga: Sadis! Berikut 7 Tragedi Pembunuhan yang Bermula Dari Situs Kencan

 

Kronologi Berpisahnya Timor Leste diawali Tragedi Berdarah 1999

Pada tahun 1991 terjadi sebuah peristiwa besar yang dikenal sebagai Pembantaian Santa Cruz.

Peristiwa tersebut diawali dengan tentara Indonesia melepaskan tembakan terhadap 4.000 pelayat pro-kemerdekaan di sebuah pemakaman.

Baca Juga: Dugaan Pencabulan Anak Dibawah Umur Terjadi di Salah Satu Pontren di Ciparay, Polisi Dalami Modusnya

Peristiwa tersebut menyebabkan lebih dari 200 orang tewas dan telah diabadikan oleh seorang jurnalis foto Inggris.

Halaman:

Editor: Ghulam Halim Hanifuddin

Sumber: Ilmugeografi.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x