Menjijikan! Fakta Mengerikan Tentang Kanibalisme Dijadikan Budaya, Penghormatan, dan Obat-obatan

- 28 Desember 2021, 16:15 WIB
Ilustrasi. Menjijikan! Fakta Mengerikan Tentang Kanibalisme Dijadikan Budaya, Penghormatan, dan Obat-obatan
Ilustrasi. Menjijikan! Fakta Mengerikan Tentang Kanibalisme Dijadikan Budaya, Penghormatan, dan Obat-obatan /@kongsibenda

Baca Juga: Simak! Sejarah Penggunaan Kosmetik atau Make up, Dianggap Sebagai Kekayaan dan Kesombongan Wanita?

Negara itu melaporkan, anak-anak memotong berbagai bagian tubuh seperti paha atau lengan atas untuk orang yang lebih tua sebagai tanda hormat.

Banyak pihak yang menjadikan kanibalisme untuk bertahan hidup, seperti kasus George Donner yang terjebak oleh salju tebal di Sierra Nevada yang melakukan kanibalisme karena kelaparan.

Contoh lainnya adalah kasus kecelakaan pesawat di pegunungan Andes pada tahun 1972, dimana hanya 16 orang yang selamat selama 72 hari, dan dianggap telah melakukan kanibalisme.

Juga pemukim Amerika Jamestown Colony yang putus asa sehingga mengkanibal tetangga setelah pertama kali memakan tikus dan kulit sepatu.

Memang, beberapa ahli percaya laporan kanibalisme di dunia ini tidak sepenuhnya benar dan masih menjadi tabu.***

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: Britannica


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah